PENGARUH PENDIDIKAN POLITIK TERHADAP TINGKAT PARTISIPASI POLITIK MAHASISWA EKSTRA KAMPUS DI UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan dan menganalisis pengaruh pendidikan politik terhadap tingkat partisipasi politik mahasiswa ekstra kampus di Universitas Pendidikan Indonesia melalui 5 (lima) dimensi yaitu: Bildungwissen, Orientierungswissen, Verhaltungswissen, Aktion-wissen, dan Secara...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Fauzi, Dadan Rizwan (Author)
Format: Book
Published: 2017-06-20.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan dan menganalisis pengaruh pendidikan politik terhadap tingkat partisipasi politik mahasiswa ekstra kampus di Universitas Pendidikan Indonesia melalui 5 (lima) dimensi yaitu: Bildungwissen, Orientierungswissen, Verhaltungswissen, Aktion-wissen, dan Secara Keseluruhan (Bildungwissen, Orientierungswissen, Verhaltungswissen, Aktion-wissen ). Penelitian ini menggunakan metode deskriptif, dan pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif, yaitu pendekatan yang memungkinkan dilakukannya pencatatan dan penganalisaan data hasil penelitian dengan menggunakan perhitungan secara statistik. Populasi dalam penelitian ini adalah 60 orang. Sedangkan pengumpulan data yang dilakukan bersumber pada angket atau kuisioner, studi lapangan dan studi literatur. Adapun analisis data yang digunakan adalah model analisis jalur. Analisis jalur (Path Analysis) digunakan untuk mengetahui pengaruh langsung dan pengaruh tidak langsung terhadap tingkat partisipasi politik mahasiswa. Berdasarkan hasil penelitian, maka diperoleh hasil pengujian hipotesis bahwa semakin tinggi pengaruh Bildungwissen dalam ormawa terhadap tingkat partisipasi politik mahasiswa, maka semakin tinggi pula tingkat partisipasi politik mahasiswa. Ini berarti bahwa terdapat pengaruh Bildungwissen terhadap tingkat partisipasi politik mahasiswa ekstra kampus dengan total pengaruh sebesar 67,6 % yang besarnya cukup signifikan. Dengan demikian, pendidikan politik memiliki pengaruh langsung secara positif dan signifikan terhadap tingkat partisipasi politik mahasiswa ekstra kampus. This study aims to reveal and analyze the influence of political education on the level of political participation of students of extra-campus at the University of Indonesia through five (5) dimensions: Bildungwissen, Orientierungswissen, Verhaltungswissen, Aktion-wissen, and In Overall (Bildungwissen, Orientierungswissen, Verhaltungswissen, Aktion -wissen). This research uses descriptive method, and the approach used is a quantitative approach, the approach that allows for recording and analyzing the research data using statistical calculations. The population in this study was 60 people. While the collection of data conducted sourced on questionnaires or questionnaires, field studies and literature studies. The data analysis used is path analysis model. Path Analysis (Path Analysis) is used to find out the direct influence and indirect influence to student's political participation level. Based on the research results, the obtained results of testing the hypothesis that the higher the influence Bildungwissen in ORMAWA against student participation rate, the higher the participation rate of students. This means that there is influence Bildungwissen to the level of political participation of students extra campus with a total influence of 67.6% which amount is quite significant. Thus, political education has a positive and significant direct effect on the level of political participation of extra students of campus.
Item Description:http://repository.upi.edu/31094/1/S_PKN_1307701_Title.pdf
http://repository.upi.edu/31094/2/S_PKN_1307701_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/31094/3/S_PKN_1307701_Table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/31094/4/S_PKN_1307701_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/31094/5/S_PKN_1307701_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/31094/6/S_PKN_1307701_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/31094/7/S_PKN_1307701_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/31094/8/S_PKN_1307701_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/31094/9/S_PKN_1307701_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/31094/10/S_PKN_1307701_Appendix.pdf