PENERIMAAN TAYANGAN SINETRON PADA MASYARAKAT ADAT:STUDI KASUS PADA MASYARAKAT ADAT KASEPUHAN CIPTAGELAR
Penelitian ini memiliki fokus untuk mengkaji penerimaan Masyarakat Adat terhadap sinetron televisi. Penelitian ini dilakukan di lingkungan Masyarakat Adat Ciptagelar, Sukabumi. Masyarakat ciptagelar sebagai masyarakat adat sudah lama mengenal teknologi modern, termasuk televisi. Masyarakat Ciptagela...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2017-08-01.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian ini memiliki fokus untuk mengkaji penerimaan Masyarakat Adat terhadap sinetron televisi. Penelitian ini dilakukan di lingkungan Masyarakat Adat Ciptagelar, Sukabumi. Masyarakat ciptagelar sebagai masyarakat adat sudah lama mengenal teknologi modern, termasuk televisi. Masyarakat Ciptagelar memiliki suatu keunikan tersendiri. Mereka sangat menjaga nilai-nilai leluhur mereka dalam kehidupannya, tetapi sekaligus menyambut hadirnya perkembangan teknologi informasi. Penelitan ini bertujuan untuk menjelaskan bagaimana penerimaan masyarakat adat terhadap tayangan sinetron yang ditonton di televisi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus dan menggunakan analisis resepsi yang dikembangkan oleh Stuart Hall sebagai pisau analisis utama. Informan utamanya adalah Masyarakat adat penonton sinetron. Sumber data diperoleh dari hasil wawancara, observasi, dan studi dokumentasi. Hasil penelitian ini menggambarkan posisi masyarakat adat sebagai khalayak memaknai isi sinetron di televisi secara beragam, yakni dalam Posisi Hegemonik-Dominan, Posisi Negosiasi, dan Posisi Oposisi.---------- This research has a focus on assessing Indigenous People acceptance of television soap operas. This research was conducted in Ciptagelar Indigenous Community, Sukabumi. Ciptagelar community as indigenous people have long known about modern technology, including television. Ciptagelar community has its own uniqueness. They take great care of the values of their ancestors in their lives, but at the same time welcome the advent of the development of information technology. This research aims to explain how the acceptance indigenous people of sinetron on television. This study used a qualitative approach with case study methods and used the reception analysis developed by Stuart Hall as the main theory. The main informant is the indigenous people of sinetron audiences. Data sources were obtained from interviews, observations, and documentation studies. The findings of this study describes the position of indigenous peoples as a means of interpreting the content of soap operas on television in various ways, namely in the Hegemonic-Dominant Position, Negotiation Position, and Opposition Position. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/31714/1/S_IKOM_1304336_Title.pdf http://repository.upi.edu/31714/2/S_IKOM_1304336_Table_of_Content.pdf http://repository.upi.edu/31714/3/S_IKOM_1304336_Abstract.pdf http://repository.upi.edu/31714/4/S_IKOM_1304336_Chapter%201.pdf http://repository.upi.edu/31714/5/S_IKOM_1304336_Chapter%202.pdf http://repository.upi.edu/31714/6/S_IKOM_1304336_Chapter%203.pdf http://repository.upi.edu/31714/7/S_IKOM_1304336_Chapter%204.pdf http://repository.upi.edu/31714/8/S_IKOM_1304336_Chapter%205.pdf http://repository.upi.edu/31714/9/S_IKOM_1304336_Appendix.pdf http://repository.upi.edu/31714/10/S_IKOM_1304336_Bibliography.pdf |