PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN KERJASAMA DALAM KELOMPOK BAGI SISWA SMA

Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) khususnya biologi memiliki kegiatan khusus untuk menunjang pembelajaran bermakna yaitu kegiatan praktikum di dalam Laboratorium. Kerja di dalam Laboratorium merupakan bagian integral dan penting dari pembelajaran sains. Untuk menunjang pembelajaran biologi di...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Kaswati, Eka (Author)
Format: Book
Published: 2017-10-27.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) khususnya biologi memiliki kegiatan khusus untuk menunjang pembelajaran bermakna yaitu kegiatan praktikum di dalam Laboratorium. Kerja di dalam Laboratorium merupakan bagian integral dan penting dari pembelajaran sains. Untuk menunjang pembelajaran biologi di dalam Laboratorium dibutuhkan panduan yang dapat mendukung terlaksananya kegiatan Laboraturium dengan baik. Penelitian ini dilaksanakan disalah satu sekolah menengah atas (SMA) di Kota Bandung dengan tujuan untuk memperoleh LKS yang layak digunakan siswa saat kegiatan praktikum dan dapat meningkatkan kemampuan bekerjasama siswa. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif yang dilakukan dua tahap penilaian LKS oleh dua orang Dosen dan dua orang Guru. Pada tahap pertama LKS yang dirancang masih belum sesuai dengan syarat didaktik, syarat konstruksi, dan syarat teknik.Setelah tahap pertama diperbaiki, LKS dilakukan penilaian ulang oleh dosen dan guru sesuai dengan penilaian ulang oleh dosen dan guru sesuai dengan Indikator dan penilaian kesesuaian LKS dan kemudian dilakukan penskoran untuk memperoleh data terhadap LKS yang dikembangkan. Pada penelitian ini menggunakan satu kelas yaitu kelas XI. Hasil penelitian menunjukan bahwa LKS yang dikembangkan berdasarkan syarat didaktik, syarat konstruksi, dan syarat teknik memiliki jumlah rata-rata 87,5%. Pada hasil rata-rata persentase dari seluruh aspek kemampuan bekerjasama siswa adalah 93,4%. Dan respon siswa terhadap LKS yang dikembangkan adalah 86%. Kesimpulan penelitian ini adalah LKS yang dikembangkan sudah sesuai dengan syarat didaktik, syarat konstruksi, dan syarat teknik dan LKS layak untuk digunakan serta setiap kelompok dapat bekerjasama saat praktikum dan berlangsung baik.---------- Natural Science Learning especially Biology has specific activities to support meaningful learning that is practicum activity in the laboratory. Work in the Laboratory is an integral and important part of science learning. To support the biology learning in the laboratory, there is a need for guidance that can support the implementation of Laboratory activities well. This research is conducted in one of high school in Bandung City with the aim to obtain LKS appropriate for students when practicum activities and can improve students cooperative skills.This research uses descriptive method which conducted two stages of LKS assessment by two lecturers and two teachers. In the first phase, the designated LKS is still not in accordance with didactic requirements, construction requirements, and technical requirements. After the first phase is improved, the LKS is reviewed by the lecturers and teachers in accordance with the reassessment by lecturers and teachers in accordance with the Indicators and conformity assessment of LKS and then do scoring to obtain data on LKS developed. In this research use one class that is class XI. In this research use one class that is class XI. The results showed that LKS developed based on didactic requirements, construction requirements, and technical requirements had an average of 87.5%. On the average result the percentage of all aspects of students' cooperative ability is 93.4%. And students' response to LKS developed was 86%. On the average result the percentage of all aspects of students' cooperative ability is 93.4%. And students' response to LKS developed was 86%. The conclusion of this research is that the developed LKS is in accordance with didactic requirements, construction requirements, and technical requirements and LKS is feasible to be used as well as each group can work together during the lab and went well.
Item Description:http://repository.upi.edu/31908/1/S_BIO_1303516_Title.pdf
http://repository.upi.edu/31908/2/S_BIO_1303516_Table%20of%20Content.pdf
http://repository.upi.edu/31908/3/S_BIO_1303516_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/31908/4/S_BIO_1303516_Chapter%201.pdf
http://repository.upi.edu/31908/5/S_BIO_1303516_Chapter%202.pdf
http://repository.upi.edu/31908/6/S_BIO_1303516_Chapter%203.pdf
http://repository.upi.edu/31908/7/S_BIO_1303516_Chapter%204.pdf
http://repository.upi.edu/31908/8/S_BIO_1303516_Chapter%205.pdf
http://repository.upi.edu/31908/9/S_BIO_1303516_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/31908/10/S_BIO_1303516_Appendix.pdf