PERHITUNGAN RENCANA ANGGARAN BIAYA PADA MUSEUM PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Anggaran seringkali disebut juga dengan rencana keuangan. Dalam anggaran, satuan kegiatan dan satuan uang menempati posisi penting dalam arti segala kegiatan akan dikuantifikasikan dalam satuan uang, sehingga dapat diiukur pencapaian efisiensi dan efektivitas dari kegiatan yang dilakukan. RAB merupa...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2017-10-31.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Anggaran seringkali disebut juga dengan rencana keuangan. Dalam anggaran, satuan kegiatan dan satuan uang menempati posisi penting dalam arti segala kegiatan akan dikuantifikasikan dalam satuan uang, sehingga dapat diiukur pencapaian efisiensi dan efektivitas dari kegiatan yang dilakukan. RAB merupakan banyaknya biaya yang dibutuhkan baik upah maupun bahan dalam sebuah pekerjaan proyek kontruksi. Daftar ini berisi volume, harga satuan, serta total harga dan berbagai macam jenis material dan upah tenaga yang dibutuhkan untuk pelaksanaan proyek tersebut. Pada perhitungan ini penulis ingin mengetahui total biaya pelaksanaan proyek gedung Museum Pendidikan Nasional Universitas Pendidikan Indonesia, serta total pengeluaran upah tenaga kerja, material, dan alat pada saat pelaksanaan pembangunan proyek gedung Museum Pendidikan Nasional Universitas Pendidikan Indonesia.Hasil dari perhitungan RAB gedung ini menggunakan AHSP PU 2016 dan menggunakan daftar harga satuan upah dan bahan 2017.----- Budget is well known as financial plan. In budgeting, the value of activity and money are significant that all activities will be quantified in terms of money, therefore the achievement of efficiency and effectiveness of the activities conducted can be measured. In this calculation the authors want to know the total cost of the implementation of the project of the National Education Museum of the University of Education of Indonesia, as well as the total expenditure of wages of labor, materials, and tools at the time of implementation of the building project of the National Education Museum Universitas Pendidikan Indonesia. In this calculation the authors want to know the total cost of the implementation of the project of the National Education Museum of the University of Education of Indonesia, as well as the total expenditure of wages of labor, materials, and tools at the time of implementation of the National Education Museum building project Universitas Pendidikan Indonesia.Hasil from this building RAB calculation using AHSP MPW 2016 and using the price list of wage and material units 2017 |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/32547/1/TA_TS_1407322_Title.pdf http://repository.upi.edu/32547/2/TA_TS_1407322_Abstract.pdf http://repository.upi.edu/32547/3/TA_TS_1407322_Table_of_content.pdf http://repository.upi.edu/32547/4/TA_TS_1407322_Chapter1.pdf http://repository.upi.edu/32547/5/TA_TS_1407322_Chapter2.pdf http://repository.upi.edu/32547/6/TA_TS_1407322_Chapter3.pdf http://repository.upi.edu/32547/7/TA_TS_1407322_Chapter4.pdf http://repository.upi.edu/32547/8/TA_TS_1407322_Chapter5.pdf http://repository.upi.edu/32547/9/TA_TS_1407322_Bibliography.pdf http://repository.upi.edu/32547/10/TA_TS_1407322_Appendix1.xlsx http://repository.upi.edu/32547/11/TA_TS_1407322_Appendix2.xlsx |