PENGARUH PRAKTIK INDUSTRI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATADIKLAT RENCANA ANGGARAN DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 5 BANDUNG
Rencana anggaran biaya adalah rencana perhitungan banyaknya biaya yang diperlukan untuk bahan dan upah, serta biaya-biaya lain yang berhubungan dengan pelaksanaan bangunan dan proyek. Anggaran biaya merupakan harga dari bahan bangunan yang dihitung dengan teliti, cermat dan memenuhi syarat. Anggaran...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2013-11-20.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_3278 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Robi, Antonius |e author |
245 | 0 | 0 | |a PENGARUH PRAKTIK INDUSTRI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATADIKLAT RENCANA ANGGARAN DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 5 BANDUNG |
260 | |c 2013-11-20. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/3278/1/S_TBA_0809472_Title.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/3278/2/S_TBA_0809472_Abstract.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/3278/3/S_TBA_0809472_TAble%20of%20Content.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/3278/4/S_TBA_0809472_Chapter1.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/3278/5/S_TBA_0809472_Chapter2.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/3278/6/S_TBA_0809472_Chapter3.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/3278/7/S_TBA_0809472_Chapter4.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/3278/8/S_TBA_0809472_Chapter5.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/3278/9/S_TBA_0809472_Bibliography.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/3278/10/S_TBA_0809472_Appendix.pdf | ||
520 | |a Rencana anggaran biaya adalah rencana perhitungan banyaknya biaya yang diperlukan untuk bahan dan upah, serta biaya-biaya lain yang berhubungan dengan pelaksanaan bangunan dan proyek. Anggaran biaya merupakan harga dari bahan bangunan yang dihitung dengan teliti, cermat dan memenuhi syarat. Anggaran biaya pada bangunan yang sama akan berbeda-beda di masing-masing daerah,disebabkan karena perbedaan harga bahan dan upah tenaga kerja. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh praktik industri terhadap hasil belajar siswa pada mata diklat Rencana Anggaran Biaya. Metode yang digunakan adalah metode studi hubungan kausal. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas XII program keahlian teknik gambar bangunan yang telah melaksanakan Praktik industri kelas XII TGB di SMK Negeri 5 Bandung yang berjumlah 80 responden. Untuk Variabel X menggunakan metode kuesioner (angket) mengenai praktik industri, sedangkan untuk variabel Y menggunakan metode dokumentasi mengenai hasil belajar siswa pada mata diklat rencana anggaran biaya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa memiliki nilai akhir yang bervariasi pada mata diklat Rencana Anggaran Biaya. Pengaruh praktik industri terhadap hasil belajar siswa pada mata diklat rencana anggaran biaya berada pada kategori yang rendah dan sisanya dipengaruhi oleh faktor lain. Kata Kunci : hasil belajar, rencana anggaran biaya, praktik industri | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a Program Studi Pendidikan Teknik Bangunan | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/3278/ | |
856 | |u https://repository.upi.edu/3278 |z Link Metadata |