MANFAAT PENYULUHAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT BAGI KADER POSYANDU DI KELURAHAN GEGERKALONG KOTA BANDUNG

Penelitian ini ingin mengungkap kebermanfaatan penyuluhan PHBS sebagai upaya menjadikan kader Posyandu dapat berperilaku hidup bersih dan sehat serta dapat mensosialisasikan kembali PHBS kepada masyarakat di Kelurahan Gegerkalong. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui manfaat penyuluhan PHBS bagi k...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Maritsa, Atikah Sapta (Author)
Format: Book
Published: 2013-11-22.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini ingin mengungkap kebermanfaatan penyuluhan PHBS sebagai upaya menjadikan kader Posyandu dapat berperilaku hidup bersih dan sehat serta dapat mensosialisasikan kembali PHBS kepada masyarakat di Kelurahan Gegerkalong. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui manfaat penyuluhan PHBS bagi kader Posyandu di Kelurahan Gegerkalong. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif. Teknik pengumpulan data menggunakan angket. Sampel yang digunakan adalah sampel purposive sebanyak 30 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penyuluhan PHBS dalam sanitasi dasar rumah tangga, dalam kebersihan dan kesehatan pribadi serta lingkungan rumah berada pada kriteria sangat bermanfaat, sementara dalam kebersihan dan kesehatan lingkungan masyarakat berada pada kriteria bermanfaat. Saran penelitian diajukan kepada kader Posyandu diharapkan terus meningkatkan perilaku hidup bersih dan sehat baik untuk diri dan lingkungan masyarakatnya sehingga masyarakat dapat mencontohnya. Kata kunci: Penyuluhan PHBS, Hidup Bersih dan Sehat, Kader Posyandu This study is aimed to reveal the benefits of PHBS counseling as an effort in increasing and emerging a good behavior, especially in clean and healthy behavior for the cadre of "Posyandu" and publics in Gegerkalong. The purpose of this research is to know about the benefits of the clean and healthy behavior counseling for the cadre of "Posyandu" in village Gegerkalong Bandung. The method which is used in this study is descriptive method. The data is collected by giving questionnaire to 30 purposive participants. The result of this study showed that PHBS counseling about clean and healthy in personal and household environment is on the grade of very useful, while in public enviroment is on the grade of useful. Based on these results, it is expected for the cadre of "Posyandu" to continue increasing clean and healthy behavior for themselves and their communities so that people can emulate. Keywords: PHBS Counseling, Clean and Health Behavior, Cadre of "Posyandu"
Item Description:http://repository.upi.edu/3370/1/S_PKK_0906792_Title.pdf
http://repository.upi.edu/3370/2/S_PKK_0906792_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/3370/3/S_PKK_0906792_Table_of_Content.pdf
http://repository.upi.edu/3370/4/S_PKK_0906792_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/3370/5/S_PKK_0906792_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/3370/6/S_PKK_0906792_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/3370/7/S_PKK_0906792_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/3370/8/S_PKK_0906792_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/3370/9/S_PKK_0906792_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/3370/10/S_PKK_0906792_Appendix.pdf