KELAYAKAN PLANGON SEBAGAI DESTINASI WISATA DI KABUPATEN CIREBON
Kabupaten Cirebon memiliki beberapa destinasi wisata salah satunya adalah Plangon. Plangon memiliki potensi sebagai destinasi wisata karena disana terdapat daya tarik berupa nilai sejarah dan alam. Pada dasarnya semua daerah memiliki potensi pariwisata, termasuk Plangon. Potensi yang dimiliki setiap...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2017-06-20.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Kabupaten Cirebon memiliki beberapa destinasi wisata salah satunya adalah Plangon. Plangon memiliki potensi sebagai destinasi wisata karena disana terdapat daya tarik berupa nilai sejarah dan alam. Pada dasarnya semua daerah memiliki potensi pariwisata, termasuk Plangon. Potensi yang dimiliki setiap daerah tersebut harus diukur nilai kelayakannya untuk dijadikan dasar pengembangan pariwisata. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah: (1) Menganalisis potensi daya tarik wisata Plangon sebagai destinasi wisata di Kabupaten Cirebon (2) Menganalisis kelayakan Plangon sebagai destinasi wisata di Kabupaten Cirebon.Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode deskriptif dan menggunakan teknik analisis presentase, pengharkatan, dan skala likert untuk mengetahui tingkat kepuasan wisatawan dalam berwisata di Objek Wisata Plangon. Hasil penelitian menunjukan bahwa Objek Wisata Plangon kurang layak untuk dijadikan destinasi wisata di Kabupaten Cirebon. Hasil ini didapat dari perhitungan setiap variabel yang telah dihitung nilai kelayakannya dan diakumulasi untuk mengetahui seberapa besar dukungan suatu kawasan terhadap potensi pariwisata. Dalam penelitian ini, variabel yang telah ditetapkan adalah daya tarik wisata, sarana dan prasarana ,cinderamata dan aksesibilitas,. Setelah diakumulasikan nilai ketiga vaeriabel tersebut adalah 101 dari total nilai tertinggi 205 dengan jenjang rata-rata harkat 83-123. Tingkat penilaian potensi ini berada di kelas III dengan pemerian suatu kawasan yang kurang menujang lokasi sebagai destinasi wisata berdasarkan parameter yang telah ditetapkan---- Cirebon Regency has several destination tourismone of which is Plangon. Plangon has the potential as a destination touris because there is a tourism potential in historical and nature. Basically all areas have tourism potential, including Plangon. The potential of each region should be measured the value of its feasibility to be used as the basis of tourism development. The purpose of this study are: (1) Analyzing the potential of Plangon attractions as destination tourism in Cirebon regency. (2) Analyze the feasibility of Plangon as a destination tourism in Cirebon Regency. This research is done by using descriptive method and using technique of percentage analysis, blowing, and likert scale to know the level of satisfaction of tourists in the tour in Plangon Tourist Attraction. The results showed that Plangon Tourism Object is less feasible to be a tourism destination in Cirebon regency. This result is obtained from the calculation of each variable that has been calculated the value of feasibility and accumulated to find out how much support of an area to its tourism potential. In this study, the variables that have been defined are the attractiveness of tourism, accessibility, facilities and infrastructure. Once accumulated the third score of the vaeriabel is 101 of the highest total score of 205 with the average level of rank 83-123 This potential penalty rate is in the third grade with the description of an area that not support the location as tourism destination based on predefined parameters. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/33980/1/S_GEO_1306626_Title.pdf http://repository.upi.edu/33980/2/S_GEO_1306626_Abstract.pdf http://repository.upi.edu/33980/3/S_GEO_1306626_Table_of_content.pdf http://repository.upi.edu/33980/4/S_GEO_1306626_Chapter1.pdf http://repository.upi.edu/33980/5/S_GEO_1306626_Chapter2.pdf http://repository.upi.edu/33980/6/S_GEO_1306626_Chapter3.pdf http://repository.upi.edu/33980/7/S_GEO_1306626_Chapter4.pdf http://repository.upi.edu/33980/8/S_GEO_1306626_Chapter5.pdf http://repository.upi.edu/33980/9/S_GEO_1306626_Bibliography.pdf http://repository.upi.edu/33980/10/S_GEO_1306626_Appendix.pdf |