KORELASI ANTARA KEPERCAYAAN DIRI DENGAN KEBERHASILAN TENDANGAN PENALTI DALAM PERMAINAN SEPAKBOLA

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar korelasi antara kepercayaan diri dengan keberhasilan tendangan penalti dalam permainan sepakbola. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif korelatif dengan menggunakan analisis korelasi (Pearson Korelasi). Teknik pengambila...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Iqbal, Firmansyah (Author)
Format: Book
Published: 2017-12-28.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_34256
042 |a dc 
100 1 0 |a Iqbal, Firmansyah  |e author 
245 0 0 |a KORELASI ANTARA KEPERCAYAAN DIRI DENGAN KEBERHASILAN TENDANGAN PENALTI DALAM PERMAINAN SEPAKBOLA 
260 |c 2017-12-28. 
500 |a http://repository.upi.edu/34256/1/S_KOR_1301693_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34256/2/S_KOR_1301693_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34256/3/S_KOR_1301693_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34256/4/S_KOR_1301693_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34256/5/S_KOR_1301693_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34256/6/S_KOR_1301693_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34256/7/S_KOR_1301693_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34256/8/S_KOR_1301693_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34256/9/S_KOR_1301693_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34256/10/S_KOR_1301693_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar korelasi antara kepercayaan diri dengan keberhasilan tendangan penalti dalam permainan sepakbola. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif korelatif dengan menggunakan analisis korelasi (Pearson Korelasi). Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah random sampling pada mahasiswa yang mengikuti UKM Sepakbola di Universitas Pendidikan Indonesia sebanyak 30 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak terdapat korelasi yang signifikan antara kepercayaan diri dengan keberhasilan tendangan penalti dalam permainan sepakbola yang memiliki tingkat korelasi sangat rendah, hal ini diperlihatkan dengan nilai pearson korelasi sebesar -0,031. Sehingga dapat disimpulkan rendahnya korelasi antara kepercayaan diri dengan keberhasilan tendangan penalti dalam permainan sepakbola. Berdasarkan hasil pengolahan data diperoleh nilai determinasi sebesar 0,1%, angka tersebut menunjukan nilai kontribusi kepercayaan diri dengan keberhasilan tendangan penalti pada permainan sepakbola sisanya 99,9% dipengaruhi faktor lain. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa tidak terdapat hubungan yang signifikan antara kepercayaan diri dengan keberhasilan tendangan penalti dalam permainan sepakbola.;---This study is aimed to find how much correlation between confidence and the success of penalty kick in football. The method used in this study is descriptive correlative by using correlation analysis (pearson correlation). The sampling technique used is random sampling to 30 students of association of football students of University Education of Indonesia. This study indicates that there is no significant correlation between confidence and the success of penalty kick in football. It is shown by a correlation of pearson value of -0.031. Therefore, it can be concluded that the correlation between confidence and the success of penalty kick in football is low. Based on the results of data analysis, the value of determination obtained is 0,1%. It indicates that the value of the contribution of confidence to the success of penalty kick in football, and 99,9% is influenced by other factors. The result of this study shows that there is no significant relationship between confidence and the success of penalty kick in football. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a GV Recreation Leisure 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/34256/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/34256  |z Link Metadata