PERANCANGAN MEDIA VIDEO TUTORIAL KERAJINAN KRUISTIK UNTUK PESERTA DIDIK SMP TERBUKA LEMBANG 3

Penelitian ini dilakukan berdasarkan adanya keterbatasan media pembelajaran tutorial pada mata pelajaran prakarya di SMP Terbuka Lembang 3, sehingga perlu dibuat media lain untuk pembelajaran tutorial kerajinan kruistik. Tujuan penelitian ini adalah membuat perancangan naskah media video tutorial un...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Mohammad Irsyad, - (Author)
Format: Book
Published: 2017-08.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_34364
042 |a dc 
100 1 0 |a Mohammad Irsyad, -  |e author 
245 0 0 |a PERANCANGAN MEDIA VIDEO TUTORIAL KERAJINAN KRUISTIK UNTUK PESERTA DIDIK SMP TERBUKA LEMBANG 3 
260 |c 2017-08. 
500 |a http://repository.upi.edu/34364/1/S_PKK_1305960_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34364/2/S_PKK_1305960_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34364/3/S_PKK_1305960_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34364/4/S_PKK_1305960_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34364/5/S_PKK_1305960_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34364/6/S_PKK_1305960_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34364/7/S_PKK_1305960_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34364/8/S_PKK_1305960_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34364/9/S_PKK_1305960_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34364/10/S_PKK_1305960_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini dilakukan berdasarkan adanya keterbatasan media pembelajaran tutorial pada mata pelajaran prakarya di SMP Terbuka Lembang 3, sehingga perlu dibuat media lain untuk pembelajaran tutorial kerajinan kruistik. Tujuan penelitian ini adalah membuat perancangan naskah media video tutorial untuk pembelajaran prakarya pada materi kerajinan kruistik SMP Terbuka Lembang 3. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah R & D dengan model ADDIE, yaitu analysis, design, development, implementation, dan evaluation. Partisipan dalam penelitian ini berjumlah dua orang validator yang terdiri dari satu ahli media dan satu ahli konten pembelajaran. Instrumen penelitian yang digunakan adalah lembar validasi expert judgment dengan skala Gutman yang berbentuk daftar ceklis. Hasil penelitian dilihat dari identitas program yang meliputi aspek topik, narasi dan adegan. Dilihat dari naskah yang terdiri dari sinopsis, treatment dan skenario video tutorial kerajinan kruistik dinyatakan layak untuk diproduksi dan dapat dikembangkan menjadi sebuah video tutorial kerajinan kruistik. Rekomendasi ditujukan kepada pihak sekolah diharapkan dapat memberikan keleluasaan dalam penggunaan media pembelajaran kepada tenaga pendidik sesuai dengan strategi pembelajaran yang telah direncanakan. Bagi peneliti selanjutnya agar dapat mengembangkan rancangan naskah media video tutorial kerajinan kruistik menjadi sebuah media video tutorial dan dapat diimplementasikan dalam pembelajaran kerajinan kruistik. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a LB1603 Secondary Education. High schools 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/34364/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/34364  |z Link Metadata