PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE MAKE A MATCH PADA KONSEP PERMASALAHAN SOSIAL MATA PELAJARAN IPS UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV

Penelitian tindakan kelas ini tentang penerapan model cooperative learning tipe make a match yang bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa dalam mata pelajaran IPS pada konsep permasalahan sosial di kelas IV SD Negeri Pasauran 2 Kecamatan Cinangka, Kabupaten Serang Tahun Pelajaran 2016/2017...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: lestari, ida (Author)
Format: Book
Published: 2017-06-19.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_34648
042 |a dc 
100 1 0 |a lestari, ida  |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE MAKE A MATCH PADA KONSEP PERMASALAHAN SOSIAL MATA PELAJARAN IPS UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV 
260 |c 2017-06-19. 
500 |a http://repository.upi.edu/34648/1/S_KDSERANG_1301237_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34648/2/S_KDSERANG_1301237_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34648/3/S_KDSERANG_1301237_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34648/4/S_KDSERANG_1301237_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34648/5/S_KDSERANG_1301237_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34648/6/S_KDSERANG_1301237_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34648/7/S_KDSERANG_1301237_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34648/8/S_KDSERANG_1301237_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34648/9/S_KDSERANG_1301237_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34648/10/S_KDSERANG_1301237_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian tindakan kelas ini tentang penerapan model cooperative learning tipe make a match yang bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa dalam mata pelajaran IPS pada konsep permasalahan sosial di kelas IV SD Negeri Pasauran 2 Kecamatan Cinangka, Kabupaten Serang Tahun Pelajaran 2016/2017 dengan jumlah 30 siswa. Penelitian ini dilaksanakan karena pada pembelajaran IPS proses pembelajaran masih menggunakan metode ceramah yang menyebabkan rendahnya hasil belajar siswa. Metode yang digunakan adalah PTK dengan menggunakan model Kemmis dan Mc Taggart. Penelitian dilaksanakan selama dua siklus, setiap siklus terdiri atas tahapan perencanaan, tindakan, observasi dan refleksi. Berdasarkan hasil penelitian pra siklus telah didapatkan hasil belajar yang masih di bawah nilai Kriteria ketuntasan Minimal yakni 75 dengan nilai rata-rata hasil belajar siswa diperoleh 51,6. Pada siklus I peneliti melakukan tindakan dengan menggunakan model cooperative learning tipe make a match pada proses pembelajaran dan nilai rata-rata yang diperoleh meningkat menjadi 75,83 sedangkan pada siklus II diperoleh nilai rata-rata hasil belajar siswa sebesar 82,66 ini menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa dengan menggunakan model cooperative learning tipe make a match. Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa model cooperative learning tipe make a match dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Hasil penelitian ini direkomendasikan bagi beberapa pihak khususnya (1) bagi guru SD; (2) bagi kepala sekolah; (3) bagi peneliti selanjutnya. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB1501 Primary Education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/34648/ 
856 |u https://repository.upi.edu/34648  |z Link Metadata