OPTIMASI PENENTUAN KAPASITAS DAN PENEMPATAN KAPASITOR PADA SISTEM DISTRIBUSI 20 KV PENYULANG CIWARU MENGGUNAKAN LOGIKA FUZZY

Sistem distribusi merupakan bagian yang sangat penting dimana letaknya paling dekat dengan konsumen, fungsinya adalah menyalurkan energi listrik dari suatu Gardu Induk ke konsumen. Beberapa permasalahan yang ada dalam penyaluran energi listrik antara lain drop tegangan, faktor daya yang rendah dan r...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Elitya Dwi Alisyani, - (Author)
Format: Book
Published: 2018-05-04.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Sistem distribusi merupakan bagian yang sangat penting dimana letaknya paling dekat dengan konsumen, fungsinya adalah menyalurkan energi listrik dari suatu Gardu Induk ke konsumen. Beberapa permasalahan yang ada dalam penyaluran energi listrik antara lain drop tegangan, faktor daya yang rendah dan rugi - rugi daya. Sistem distribusi yang besar dan komplek menyebabkan kerugian sistem yang lebih tinggi dengan pengaturan tegangan yang buruk. Kerugian energi sistem distribusi dapat diminimalkan dengan rekonfigurasi, penyeimbangan beban pada penyulang, menyeimbangkan phasa, penyeimbangan beban pada trafo, dan penempatan kapasitor yang optimal. Penggunaan teknik analisa aliran daya radial maka profil tegangan dan rugi-rugi daya dapat diketahui dan dengan menggunakan faktor sensitifitas rugi-rugi maka dapat diketahui dimana letak kapasitor.---- Distribution system is one of the most important part of the electrical system which its location is the closest to the customer. The function of this system is to distribute electrical power from the substation to the customer. There are several problems that occurred in the electrical power distribution, such as voltage drop, low power factor, and power loss. Distribution system are large and caused a higher power loss with a poor voltage setting. To increase the voltage profile and lessen power loss on the distribution system, so the capasitor must be installed in the appropriate location. The location of the placement of the capasitor determined by using Fuzzy logic method, by entering several settings into it. By using the analyzing technic of radial power distribution, and then the voltage profile and power loss could be found and also by using the sensitivity loss factor, the location of the capasitor could be found
Item Description:http://repository.upi.edu/34702/1/S_TE_1404789_Title.pdf
http://repository.upi.edu/34702/2/S_TE_1404789_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/34702/3/S_TE_1404789_Table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/34702/4/S_TE_1404789_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/34702/5/S_TE_1404789_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/34702/6/S_TE_1404789_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/34702/7/S_TE_1404789_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/34702/8/S_TE_1404789_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/34702/9/S_TE_1404789_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/34702/10/S_TE_1404789_Appendix.pdf