PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP DAUR AIR DI SEKOLAH DASAR

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh hasil belajar siswa didalam matapelajaran IPA mengenai Konsep Daur Air yang berada dibawah nilai ketuntasan minimum. Salah satu penyebab rendahnya hasil belajar siswa dikelas,dikarena suatu hal yang diakibatkan oleh kebiasaan guru yang masih menerapkan model atau...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: mudalifah, ifah (Author)
Format: Book
Published: 2017-06-19.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_34760
042 |a dc 
100 1 0 |a mudalifah, ifah  |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP DAUR AIR DI SEKOLAH DASAR 
260 |c 2017-06-19. 
500 |a http://repository.upi.edu/34760/1/S_KDSERANG_1306253_Title_Cover_Lembar%20Pengesahan_Lembar%20Hak%20Cipta.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34760/2/S_KDSERANG_1306253_Table_Of_Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34760/3/S_KDSERANG_IPA_1306253_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34760/4/S_KDSERANG_IPA_1306253_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34760/5/S_KDSERANG_IPA_1306253_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34760/6/S_KDSERANG_IPA_1306253_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34760/7/S_KDSERANG_IPA_1306253_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34760/8/S_KDSERANG_IPA_1306253_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34760/9/S_KDSERANG_IPA_1306253_Bibliografi.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34760/10/S_KDSERANG_IPA_1306253_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini dilatarbelakangi oleh hasil belajar siswa didalam matapelajaran IPA mengenai Konsep Daur Air yang berada dibawah nilai ketuntasan minimum. Salah satu penyebab rendahnya hasil belajar siswa dikelas,dikarena suatu hal yang diakibatkan oleh kebiasaan guru yang masih menerapkan model atau metode pembelajaran yang sangat konvensional..Untuk menciptakan proses pembelajaran yang sangat efektif maka di perlukannya pembaharuan, yaitu dengan cara menerapkan suatu model didalam pembelajaran. Berdasarkan rumusan masalah penelitian bagaimana penerapan make a match dalam meningkatkan hasil belajar IPA pada konsep daur air. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hasil belajar pada konsep daur air dengan menerapkan model make a match Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VA SD Negeri Cilegon IX. Metode yang digunakan dalam penelitian ini ialah metode Penelitian Tindak Kelas dengan model yang dikembangkan oleh Kemmis dan Mc Taggart yang telah diterapkan diberbagai penelitian. Didalam PTK ini terdiri dari beberapa siklus dengan 4 pola diantarannya, perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi yag dilaksanakan pada satu siklus yang dilakukan secara berulang, sehingga hasil belajar meningkat.Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilaksanakan bahwasanya rata -rata hasil belajar dalam prasiklus hanya mencapai 52,63.Dalam tahap siklus I peneliti menerapkan model make a match pada pembelajaran, rata - rata yang didapatkan sebesar 64,21. Sedangkan dalam siklus II megalami peningkatan rata - rata hasil belajar peserta didik mencapai 71,84.Dari data hasil penelitian dapat ditarik sebuah kesimpulan bahwa penerapan model pembelajaran make a match dalam IPA pada Konsep Daur Air dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB1501 Primary Education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/34760/ 
856 |u https://repository.upi.edu/34760  |z Link Metadata