PENGARUH METODE LATIHAN CIRCUIT TRAINING TERHADAP KEKUATAN MAKSIMAL DAN DAYA TAHAN KARDIOVASKULAR PADA CABANG OLAHRAGA DAYUNG

Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini adalah apakah terdapat pengaruh yang signifikan metode latihan circuit training terhadap peningkatan kekuatan maksimal dan daya tahan kardiovaskular. Tujuan yang diangkat pada penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh metode latihan circuit train...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Hasan, Muhammad Fahmi (Author)
Format: Book
Published: 2013-11-27.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_3504
042 |a dc 
100 1 0 |a Hasan, Muhammad Fahmi  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH METODE LATIHAN CIRCUIT TRAINING TERHADAP KEKUATAN MAKSIMAL DAN DAYA TAHAN KARDIOVASKULAR PADA CABANG OLAHRAGA DAYUNG 
260 |c 2013-11-27. 
500 |a http://repository.upi.edu/3504/1/S_KOR_0907040_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/3504/2/S_KOR_0907040_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/3504/3/S_KOR_0907040_Table%20of%20Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/3504/4/S_KOR_0907040_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/3504/5/S_KOR_0907040_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/3504/6/S_KOR_0907040_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/3504/7/S_KOR_0907040_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/3504/8/S_KOR_0907040_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/3504/9/S_KOR_0907040_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/3504/10/S_KOR_0907040_Appendix.pdf 
520 |a Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini adalah apakah terdapat pengaruh yang signifikan metode latihan circuit training terhadap peningkatan kekuatan maksimal dan daya tahan kardiovaskular. Tujuan yang diangkat pada penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh metode latihan circuit training terhadap peningkatan kekuatan maksimal dan daya tahan kardiovaskular. Kegunaan dari hasil penelitian ini secara teoritis dapat digunakan sebagai sarana untuk memperkaya dan mengembangkan ilmu pengetahuan, khususnya latihan untuk meningkatkan kekuatan maksimal dan daya tahan kardiovaskular. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen. Penelitian digunakan teknik total sampling, sampel yang digunakan sebanyak 8 orang. Instrumen atau alat pengumpul data yang digunakan dalam penelitian ini adalah 1RM test dan balke tes. Penghitungan dan uji signifikansi peningkatan hasil latihan dilakukan dengan menggunakan uji dua rata-rata satu pihak yaitu uji t. Dari hasil pengujian tersebut diperoleh bahwa thitung variabel daya tahan kardiovaskular 3,94 lebih besar dari ttabel pada tingkat kepercayaan atau taraf signifikansi α = 0,05 dengan dk (n1 - 1) =7, harga t (0,975) dari daftar distribusi t diperoleh 2,36. Kriteria pengujiannya adalah, diterima Ho, jika t<t1-α. Sedangkan untuk variable kekuatan maksimal 0,00 thitung lebih kecil dari ttabel 2,36 dapat disimpulkan tidak terjadi peningkatan signifikan. Kesimpulan dari penelitian ini adalah metode circuit training tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap peningkatan kekuatan maksimal, Metode circuit training memberikan pengaruh yang signifikan terhadap peningkatan daya tahan kardiovaskular. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a Jurusan Pendidikan Kepelatihan 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/3504/ 
856 |u https://repository.upi.edu/3504  |z Link Metadata