MENUMBUHKAN KEADABAN KEWARGANEGARAAN (CIVIC VIRTUE) DALAM DISIPLIN BERLALU LINTAS MELALUI PROGRAM DIKMAS LANTAS DI KOTA BANDUNG

Menumbuhkan kedisiplinan dalam berlalu lintas bukanlah hal yang mudah untuk dilaksanakan hingga saat ini. Di Kota Bandung pelanggaran lalu lintas masih tergolong tingi dan juga terus meningkat setiap tahunnya. Untuk itu sangat di perlukan pendidikan mengenai cara berlalu lintas yang baik dan benar y...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Titi Alawiyah, - (Author)
Format: Book
Published: 2018-07-20.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_36768
042 |a dc 
100 1 0 |a Titi Alawiyah, -  |e author 
245 0 0 |a MENUMBUHKAN KEADABAN KEWARGANEGARAAN (CIVIC VIRTUE) DALAM DISIPLIN BERLALU LINTAS MELALUI PROGRAM DIKMAS LANTAS DI KOTA BANDUNG 
260 |c 2018-07-20. 
500 |a http://repository.upi.edu/36768/1/T_PKN_16002754_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36768/2/T_PKN_16002754_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36768/3/T_PKN_16002754_Table_of_Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36768/4/T_PKN_16002754_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36768/5/T_PKN_16002754_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36768/6/T_PKN_16002754_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36768/7/T_PKN_16002754_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36768/8/T_PKN_16002754_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36768/9/T_PKN_16002754_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36768/10/T_PKN_16002754_Appendix1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36768/11/T_PKN_16002754_Appendix2.pdf 
520 |a Menumbuhkan kedisiplinan dalam berlalu lintas bukanlah hal yang mudah untuk dilaksanakan hingga saat ini. Di Kota Bandung pelanggaran lalu lintas masih tergolong tingi dan juga terus meningkat setiap tahunnya. Untuk itu sangat di perlukan pendidikan mengenai cara berlalu lintas yang baik dan benar yaitu melalui program dikmas lantas. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui bagaimana penerapan program dikmas lantas dalam menumbuhkan kesadaran kedisiplinan berlalu lintas di kota Bandung sebagai perwujudan keadaban kewarganegaraan (civic virtue). Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus untuk menjelaskan pelaksanaan program dikmas lantas di kota Bandung. Tekhnik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan observasi, wawancara serta dokumentasi. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa 1) Menumbuhkan keadaban kewarganegaraan (civic virtue) dalam berlalu lintas melalui program dikmas lantas dilakukan melalui upaya pemberian edukasi yang dilakukan melalui proses sosialisasi dengan memberikan pengetahuan dan pemahaman tentang bagaimana cara berlalu lintas yang baik dan benar sesuai peraturan yang berlaku. 2) Program dikmas lantas merupakan sebuah sarana untuk membentuk warga negara yang baik yang sadar akan hak dan kewajibannya dalam berlalu lintas. 3) Penerapan program dikmas lantas sangat efektif untuk dilaksanakan melalui adanya kerjasama antara pihak satlantas, pihak sekolah, pihak keluarga serta pihak pemerintah. Penerapan program dikmas lantas berimplikasi dalam menumbuhan kesadaran disiplin berlalu lintas sebagai wujud warga negara yang baik sesuai dengan tujuan pendidikan kewarganegaraan.;-- Growing discipline in traffic is not an easy thing to do the date. In the city of Bandung traffic violations are still quite high and continue to increase every year. For that it is in need of education on how to pass the good and right that is through dikmas lantas program. The purpose of this study is to find out how the application of public education programs in the field of traffic in cultivating awareness of traffic discipline in the city of Bandung as the embodiment of civilization of civic virtue. This study uses a qualitative approach with case study methods to explain the implementation of dikmas lantas program in the city of Bandung. Technique of data collection in this research use observation, interview and documentation. The results of this study show that 1) Growing civic virtue in traffic through dikmas lantas program is done through educational efforts through socialization process by providing knowledge and understanding about how to traffic properly and correctly in accordance with applicable regulations. 2) Dikmas lantas program is a means to establish good citizens who are aware of their rights and obligations in traffic. 3) Implementation of dikmas lantas program is very effective through the cooperation between the satlantas, schools, families and government. Implementation of dikmas lantas program implies the growth of awareness of traffic discipline as a form of good citizens in accordance with the objectives of Civic Education. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HN Social history and conditions. Social problems. Social reform 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/36768/ 
787 0 |n http://www.repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/36768  |z Link Metadata