PENERAPAN MODEL PENDEKATAN TAKTIS DALAM PEMBELAJARAN PERMAINAN SEPAK TAKRAW: Penelitian Tindakan Kelas IV SDN 138 Gegerkalong Girang

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya hasil belajar siswa dalam permainan sepak takraw. Dalam penelitian ini saya menerapkan model pembelajaran pendekatan taktis dalam permainan sepak takraw untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Skripsi ini merupakan penelitian tindakan kelas di SD peneli...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Maulana Ramadan, - (Author)
Format: Book
Published: 2018-04-24.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya hasil belajar siswa dalam permainan sepak takraw. Dalam penelitian ini saya menerapkan model pembelajaran pendekatan taktis dalam permainan sepak takraw untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Skripsi ini merupakan penelitian tindakan kelas di SD penelitian dilakukan pada kelas IV dengan jumlah siswa 32 orang dengan instrumen yang digunakan berupa lembar observasi hasil belajar, catatan lapangan, dan dokumentasi. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa dalam menerapkan model pendekatan taktis dalam pembelajaran permainan sepak takraw. Hasil pengolahan dan analisis data menunjukan bahwa penerapan model pembelajaran pendekatan taktis dapat meningkatkan hasil belajar pada permainan sepak takraw. Hasil pembelajaran diukur dengan menggunakan penilaian ketuntasan belajar, dengan hasil sebagai berikut: sebesar 64 dan nilai terendah sebesar 36 dan nilai rata-rata 49% dengan presentase dengan peningkatan 11% dari data awal. Pada siklus I Tindakan II, nilai tertinggi sebesar 73 dan nilai terendah sebesar 42 dengan rata - rata 60% meningkat sebesar 11%. Pada siklus II tindakan I, diperoleh nilai tertinggi sebesar 82 dan nilai terendah sebesar 63 dengan rata - rata 73% meningkat sebesar 13%. Kemudian siklus II tindakan II, nilai tertinggi sebesar 88 dan nilai terendah sebesar 76 dengan rata - rata 81% meningkat sebesar 8%. Maka dapat disimpulkan bahwa penerapan model Pendekatan taktis dalam permainan sepak takraw dapat meningkatkan hasil belajar permainan sepak takraw. ..... This study is based on the low learning outcomes of students in the game sepak takraw. In this research I apply the learning model of tactical approach in sepak takraw game to improve student learning outcomes. This thesis is a classroom action research in elementary school conducted in class IV with the number of students 32 people with the instrument used in the form of observation sheet of play result, field notes, and documentation. This study aims to improve student learning outcomes in applying a tactical approach model in learning sepak takraw game. The results of processing and data analysis showed that the application of learning model tactical approach can improve learning outcomes in game sepak takraw. Learning outcomes were measured using a thorough assessment of learning, with the following results: 64 and the lowest score of 36 and an average score of 49% with a percentage with an 11% increase from baseline data. In cycle I Action II, the highest score of 73 and the lowest value of 42 with an average of 60% increased by 11%. In cycle II of action I, obtained the highest value of 82 and the lowest value of 63 with an average of 73% increased by 13%. Then cycle II of action II, the highest value of 88 and the lowest value of 76 with an average of 81% increased by 8%. So it can be concluded that the application of the model Tactical approach in the game sepak takraw can improve learning outcomes sepak takraw game.
Item Description:http://repository.upi.edu/37749/1/S_SDPJ_1406298_Title.pdf
http://repository.upi.edu/37749/2/S_SDPJ_1406298_Tabel_of_Content.pdf
http://repository.upi.edu/37749/3/S_SDPJ_1406298_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/37749/4/S_SDPJ_1406298_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/37749/5/S_SDPJ_1406298_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/37749/6/S_SDPJ_1406298_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/37749/7/S_SDPJ_1406298_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/37749/8/S_SDPJ_1406298_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/37749/9/S_SDPJ_1406298_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/37749/10/S_SDPJ_1406298_Appendix.pdf