PENGARUH SELF-COMPASSION TERHADAP KESEPIAN PADA MAHASISWA RANTAU DI UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh self-compassion terhadap kesepian pada mahasiswa rantau luar Jawa Barat angkatan 2018 di Universitas Pendidikan Indonesia. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif. Teknik pengambilan responden menggunakan nonprobability sampling,...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Diani Pratiwi, - (Author)
Format: Book
Published: 2019-08-15.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh self-compassion terhadap kesepian pada mahasiswa rantau luar Jawa Barat angkatan 2018 di Universitas Pendidikan Indonesia. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif. Teknik pengambilan responden menggunakan nonprobability sampling, yaitu purposive sampling, responden dalam penelitian ini berjumlah 260 orang. Instrumen pada penelitian ini menggunakan instrumen Self-compassion Scale - Short Version untuk mengukur self-compassion yang didaptasi oleh Oktyana (2013) dari Neff (2011) serta UCLA Loneliness Scale Version 3 untuk mengukur kesepian yang diadaptasi oleh Irsalina (2013) dari Rusell (1996). Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi sederhana. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat pengaruh signifikan self-compassion terhadap kesepian dengan kontribusi self-compassion sebesar 9.6% terhadap kesepian. Rekomendasi untuk studi selanjutnya dapat melihat faktor-faktor lain yang berkaitan dengan self-compassion ataupun kesepian. Kata kunci: self-compassion, kesepian, mahasiswa rantau.
Item Description:http://repository.upi.edu/38002/1/S_PSI_1401036_Title.pdf
http://repository.upi.edu/38002/2/S_PSI_1401036_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/38002/3/S_PSI_1401036_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/38002/4/S_PSI_1401036_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/38002/5/S_PSI_1401036_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/38002/6/S_PSI_1401036_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/38002/7/S_PSI_1401036_Appendix.pdf