USULAN STRATEGI BISNIS DALAM MENGEMBANGKAN USAHA PADA KELOMPOK TANI KOPI BUNTIS DENGAN MENGGUNAKAN TRIPLE LAYERED BUSINESS MODEL CANVAS

Kopi merupakan salah satu komoditas unggulan pertanian yang mempunyai kontribusi yang cukup nyata dalam perekonomian Indonesia, yaitu sebagai penghasil devisa, sumber pendapatan petani, penghasil bahan baku industri, penciptaan lapangan kerja dan pengembangan wilayah. Kelompok Tani Kopi Buntis adala...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Fanji Wijaya, - (Author)
Format: Book
Published: 2019-08-09.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Kopi merupakan salah satu komoditas unggulan pertanian yang mempunyai kontribusi yang cukup nyata dalam perekonomian Indonesia, yaitu sebagai penghasil devisa, sumber pendapatan petani, penghasil bahan baku industri, penciptaan lapangan kerja dan pengembangan wilayah. Kelompok Tani Kopi Buntis adalah merupakan wadah berkumpulnya segenap petani yang memiliki lahan pertanian perkebunan yang masih belum maksimal pengolahannya. Permasalahan yang di hadapi petani kopi Buntis cukup kompleks, mulai dari hulu hingga ke hilir. Di sisi hulu, tingkat produktivitas kopi sangat rendah dibandingkan dengan daerah lainnya di Indonesia. The method used in this research is to use a qualitative approach which is also called naturalistic research and by using descriptive analytic methods is a method of finding facts with the proper interpretation because descriptive methods are methods for making a picture of a situation or activity. This study did not test the hypothesis ". Strategic formulation techniques use SWOT analysis and Triple Layered Business Model Canvas (TLBMC) to obtain an overview of developing the Buntis Coffee Farmers Group. The results of the SWOT analysis show that the Coffee Buntis Farmer Group is in quadrant VIII with the right strategy for the current conditions consisting of harvest strategy or investment strategy, this strategy is carried out in order to increase capital from an investment plan or to follow up on the acquisition strategy that has been decided for next process. Market development, market penetration and specific product development. With Triple Layered Business Model Canvas (TLBMC) supports the development of innovation business models that are oriented towards sustainability by considering three perspectives namely economic, environmental, and social aspects
Item Description:http://repository.upi.edu/38262/1/T_MM_1706485_Title.pdf
http://repository.upi.edu/38262/2/T_MM_1706485_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/38262/3/T_MM_1706485_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/38262/4/T_MM_1706485_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/38262/5/T_MM_1706485_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/38262/6/T_MM_1706485_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/38262/7/T_MM_1706485_Appendix.pdf