ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEBERHASILAN USAHA : Survey Pada Umkm Pisang Sale Kabupaten Sumedang

ABSTRAK Penelitian ini dilatarbelakangi oleh menurunnya jumlah laba pengusaha pisang sale Kabupaten Sumedang selama lima bulan periode Januari sampai Mei 2018. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi keberhasilan usaha pengusaha pisang sale Kabupaten S...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Raidha Mindayani, - (Author)
Format: Book
Published: 2018-05-30.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:ABSTRAK Penelitian ini dilatarbelakangi oleh menurunnya jumlah laba pengusaha pisang sale Kabupaten Sumedang selama lima bulan periode Januari sampai Mei 2018. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi keberhasilan usaha pengusaha pisang sale Kabupaten Sumedang dengan variabel sikap, norma subjektif, presepsi kontrol diri intensi kewirausahaan, dan perilaku kewirausahaan terhadap keberhasilan usaha. Metode penelitian ini adalah survey eksplanatory dengan teknik pengumpulan data melalui kuisioner. Teknik pengambilan sampel menggunakan nonprobability sample dengan sampel jenuh, dengan populasi dan sampel yang diteliti adalah pengusaha pisang sale Kabupaten Sumedang sebanyak 43 unit usaha. Teknik analisis data yang digunakan yaitu teknik analisis jalur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) gambaran secara umum pengusaha pisang sale Kabupaten Sumedang yang memiliki sikap, norma subjektif, presepsi kontrol diri, intensi kewirausahaa,dan perilaku kewirausahaan terhadap keberhasilan usaha; (2) sikap, norma subjektif, presepsi kontrol diri dan intensi kewirausahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap perilaku kewirausahaan; (3) sikap, norma subjektif, presepsi kontrol diri, intensi kewirausahaan, dan perilaku kewirausahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap keberhasilan usaha pengusaha pisang sale Kabupaten Sumedang. Kata Kunci: Sikap, Norma Subjektif, Presepsi Kontrol Diri , Intensi Kewirausahaan, Perilaku Kewirausahaan, Keberhasilan Usaha  This research is motivated by the decreasing number of profits of banana salesmen of Sumedang Regency every month. The purpose of this study to determine and analyze the factors that affect the business sucess of banana sales with the variable attitude, norms, preceived behavioral control, entrepreneurial intentions, entrepreneurial behavior towards business sucess. This research method is explanatory survey with data collection technique through questionnaire. The sampling technique used nonprobability samples with saturated samples, with population and samples in Sumedang Regency as many as 43 business units. Technique of data analysis that is path analysis. The results showed that: (1) Introduction of banana salesman Sumedang regency having attitude, subjective norm, preceived behavioral control, entrepreneurial intention, and entrepreneurial behavior towards bussiness success; (2) attitudes, norms, self-perception control and positive and significant entrepreneurial intentions towards entrepreneurial behavior; (3) attitude, norm, self-control perception, entrepreneurship intention, and entrepreneurship behavior is positive and significant to business success of banana sales of Sumedang Regency. Keywords: Attitude, Subjective Norms, Perceived Behavioral Control, Entrepreneurial Intention, Entrepreneurial Behavior, Business Success.
Item Description:http://repository.upi.edu/38802/1/S_PEK_1405845_Title.pdf
http://repository.upi.edu/38802/2/S_PEK_1405845_Table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/38802/3/S_PEK_1405845_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/38802/4/S_PEK_1405845_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/38802/5/S_PEK_1405845_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/38802/6/S_PEK_1405845_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/38802/7/S_PEK_1405845_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/38802/8/S_PEK_1405845_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/38802/9/S_PEK_1405845_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/38802/10/S_PEK_1405845_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/38802/11/S_PEK_1405845_Appendix.pdf