PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS, KREATIF DAN SELF-EFFICACY MATEMATIS SISWA MELALUI MODEL THINK-TALK-WRITE BERBANTUAN GEOGEBRA

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis kemampuan berpikir kritis dan kreatif matematis siswa. Serta pencapaian Self-Efficacy Matematis siswa yang memperoleh pembelajaran dengan model Think-Talk-Write Berbantuan Geogebra dan pembelajaran dengan model konvensional. Penelitian ini adalah ekspe...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Machdalena, - (Author)
Format: Book
Published: 2018-08-28.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis kemampuan berpikir kritis dan kreatif matematis siswa. Serta pencapaian Self-Efficacy Matematis siswa yang memperoleh pembelajaran dengan model Think-Talk-Write Berbantuan Geogebra dan pembelajaran dengan model konvensional. Penelitian ini adalah eksperimen semu, dengan desain kelompok kontrol non ekuivalen. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII di salah satu SMP Negeri di Kota Palembang. Pengambilan sampel dilakukan secara purposive sampling, dan diperoleh dua kelas sebagai kelas eksperimen dan kelas kontrol. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Peningkatan kemampuan berpikir kritis antar siswa yang belajar menggunakan model think-talk-write berbantuan Geogebra lebih baik dari pada siswa yang memperoleh model konvensional. 2) Peningkatan kemampuan berpikir kreatif antar siswa yang belajar menggunakan model think-talk-write berbantuan Geogebra lebih baik daripada siswa yang memperoleh pendekatan konvensional. 3) Pencapaian Self-Efficacy siswa yang belajar menggunakan model think-talk-write berbantuan Geogebra lebih baik daripada siswa yang memperoleh model konvensional.;-- The purpose of this study is to analyze students' critical and creative thinking skills. As well as the achievement of the Mathematical Self-Efficacy students who gain learning with the Geogebra Assisted Think-Talk-Write model and learning with conventional models.This is a quasi-experimental study, with non equivalent control group design.The population of this research is all students of class VIII in one of State Junior High School in Palembang City. Sampling was done by purposive sampling, and obtained two classes as experiment class and control class. The results showed that:1) Improvement of critical thinking skills among students who learn to use Geogebra-assisted thinking-talk-write model is better than students who obtain conventional models.2) Improving the ability of creative thinking among students who learn to use the Geogebra-assisted think-talk-write model is better than the students who get the conventional approach.3) The attainment of Self-Efficacy students learning to use Geogebra-assisted think-talk-write models is better than students who obtain conventional models.
Item Description:http://repository.upi.edu/39734/1/T_MAT_1604731_Title.pdf
http://repository.upi.edu/39734/2/T_MAT_1604731_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/39734/3/T_MAT_1604731_Table_of_Content.pdf
http://repository.upi.edu/39734/4/T_MAT_1604731_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/39734/5/T_MAT_1604731_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/39734/6/T_MAT_1604731_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/39734/7/T_MAT_1604731_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/39734/8/T_MAT_1604731_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/39734/9/T_MAT_1604731_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/39734/10/T_MAT_1604731_Appendix.pdf