PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL DENGAN LIRIK KONTEN PEMBELAJARAN DAN MOTION GRAPHIC TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA
Penelitian ini merupakan salah satu upaya dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA mengenai materi sifat benda. Hal ini dikarenakan Ilmu Pengetahuan Alam merupakan salah satu mata pelajaran yang mempelajari peristiwa-peristiwa yang terjadi di alam. Dengan perkembangan teknologi...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2019-08-22.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian ini merupakan salah satu upaya dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA mengenai materi sifat benda. Hal ini dikarenakan Ilmu Pengetahuan Alam merupakan salah satu mata pelajaran yang mempelajari peristiwa-peristiwa yang terjadi di alam. Dengan perkembangan teknologi saat ini yang dikemas dalam bentuk media pembelajaran, semakin mempermudah siswa dalam mencapai hasil belajar yang optimal. karena jenis nya yang beraneka macam, maka pendidik harus dapat memilih media yang cocok terhadap pembelajaran yang sedang berlangsung, karena penggunaan media pembelajaran yang cocok akan membuat pembelajaran berjalan dengan lebih efektif. Salah satu jenis media yang diketahui dapat meningkatkan minat ataupun keefektifan dalam belajar yaitu media audio visual. Contoh dari media audio visual ini yaitu Media audio visual dengan lirik konten pembelajaran dan Motion Graphic. metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu metode penelitian kuasi eksperimen dan desain penelitian yang bernama non-equivalent control group design dengan teknik pengambilan sampel cluster sampling. Instrumen yang digunakannya yaitu tes pilihan ganda. Secara umum dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh penggunaan media audio dengan lirik konten pembelajaran dan motion graphic terhadap hasil belajar siswa pada materi sifat benda di SDN 156 Pasirkaliki Bandung. Hal ini ditunjukan dengan adanya peningkatan skor hasil belajar siswa setelah diberikan perlakuan menggunakan media audio dengan lirik konten pembelajaran dan motion graphic, serta ditolaknya hipotesis nol berdasarkan pengujian hipotesis uji one sample test. This research is one of the efforts to improve student learning outcomes in science subjects regarding the nature of objects. This is because Science is one of the subjects studying the events that occur in nature. With current technological developments that are packaged in the form of instructional media, it has become easier for students to achieve optimal learning outcomes. Because of it's various types, therefore educators must be able to choose media that is suitable for ongoing learning, because the use of suitable learning media will make learning run more effectively. One type of media that is known to increase interest or effectiveness in learning is audio visual media. Examples of this audio visual media are audio visual media with educational content lyrics and Motion Graphic. The method used in this research is a quasi research method and a research design called non-equivalent control group design with cluster sampling technique. The instrument that is used was a multiple choice test. In general it can be concluded that there is effect between the use of audio media with the lyrics of learning content and motion graphics on student learning outcomes in the material nature of objects at SDN 156 Pasirkaliki Bandung. This is indicated by an increase in the score of student learning outcomes after being given audio media with lyrics of learning content and motion graphics, as well as the rejection of the null hypothesis proposed by the hypothesis testing of one sample test. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/41622/1/S_KTP_1501052_Title.pdf http://repository.upi.edu/41622/2/S_KTP_1501052_Chapter1.pdf http://repository.upi.edu/41622/3/S_KTP_1501052_Chapter2.pdf http://repository.upi.edu/41622/4/S_KTP_1501052_Chapter3.pdf http://repository.upi.edu/41622/5/S_KTP_1501052_Chapter4.pdf http://repository.upi.edu/41622/6/S_KTP_1501052_Chapter5.pdf http://repository.upi.edu/41622/7/S_KTP_1501052_Appendix.pdf |