STRATEGI LITERASI VISUAL DALAM PEMBELAJARAN SENI TARI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA DI SMK SANGKURIANG 1 CIMAHI

Kemampuan berpikir kritis menjadi permasalahan dalam penelitian ini. Penggunaan strategi pembelajaran yang dilakukan oleh guru dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis dirasa belum tepat dan maksimal hal tersebut mengakibatkan lemahnya kemampuan berpikir kritis. Penelitian ini bertujuan untuk me...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Retya Suci Purnamasari, - (Author)
Format: Book
Published: 2018-08-20.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Kemampuan berpikir kritis menjadi permasalahan dalam penelitian ini. Penggunaan strategi pembelajaran yang dilakukan oleh guru dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis dirasa belum tepat dan maksimal hal tersebut mengakibatkan lemahnya kemampuan berpikir kritis. Penelitian ini bertujuan untuk menguji strategi literasi visual dalam pembelajaran seni tari untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa. Adapun rumusan masalah yang terdapat pada penelitian ini adalah: (1) Bagaimana kemampuan berpikir kritis siswa sebelum menggunakan strategi literasi visual dalam pembelajaran seni tari di SMK Sangkuriang 1 Cimahi (2) Bagaimana proses pembelajaran seni tari melalui strategi literasi visual dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa di SMK Sangkuriang 1 Cimahi (3) Bagaimana hasil penerapan strategi literasi visual terhadap peningkatan kemampuan berpikir kritis siswa dalam pembelajaran seni tari di SMK Sangkuriang 1 Cimahi. Metode penelitian yang digunakan adalah pre-eksperimental design dengan one-group pretest-posttest design. Populasi dan sampel penelitian ini adalah siswa kelas X RPL 2 di SMK Sangkuriang 1 Cimahi dengan jumlah 36 orang. Hasil penelitian dan pengolahan data menggunakan uji t dap diperoleh nilai rata-rata pre-test hanya mndapatkan nilai 71, sedangkan nilai rata-rata yang diperoleh pada saat post-test yaitu 87,7. Dengan hasil uji t diperoleh nilai thitung secara keseluruhan yaitu 40,6. Jika thitung > ttabel (40,6 > 1,689), maka Ha diterima dan Ho ditolak. Hal ini menunjukkan bahwa pembelajaran seni tari menggunakan strategi literasi visual cukup signifikan dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa. ...... Critical thinking ability is a problem in this research. The use of learning strategies carried out by the teacher in improving critical thinking skills is felt to be inappropriate and maximally it results in weak critical thinking skills. This research aims to examine visual literacy strategies in learning dance to improve students critical thinking skills. The formulation of the problems contained in this study are: (1) How students critical thinking skills before using visual literacy strategies in dance art learning in Sangkuriang Vocational High School 1 Cimahi (2) How is the learning process of dance art through visual literacy strategies in improving students' critical thinking skills in Sangkuriang Vocational High School 1 Cimahi (3) How are the results of the application of visual literacy strategies to improve students' critical thinking skills in learning dance art in Sangkuriang Vocational High School 1 Cimahil. The research method used was pre-experimental design with one-group pretest-posttest design. The population and sample of this study were students of class X RPL 2 at Sangkuriang Vocational High School 1 Cimahi with a total of 36 people. The results of the research and data processing using the t test can be obtained by the average value of the pre-test only obtained a value of 71, while the average value obtained at the post-test was 87.7. With the results of the t test, the overall tcount is 40.6. If t count> t table (40,6> 1,689), then Ha is accepted and Ho is rejected. This shows that the learning of dance using visual literacy strategies is quite significant in improving students' critical thinking skills.
Item Description:http://repository.upi.edu/43735/1/S_STR_1406153_Title.pdf
http://repository.upi.edu/43735/2/S_STR_1406153_Table_of_Content.pdf
http://repository.upi.edu/43735/3/S_STR_1406153_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/43735/4/S_STR_1406153_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/43735/5/S_STR_1406153_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/43735/6/S_STR_1406153_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/43735/7/S_STR_1406153_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/43735/8/S_STR_1406153_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/43735/9/S_STR_1406153_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/43735/10/S_STR_1406153_Appendix.pdf