NILAI KEMIRIPAN TERTINGGI DENGAN MENGGUNAKAN METODE CASE BASED REASONING (CBR)

Kebutuhan akan pasangan merupakan salah satu kebutuhan manusia sebagai mahluk sosial. Seorang individu akan berusaha untuk memilih pasangan yang memiliki kemiripan dengannya. Banyak kriteria yang mempengaruhi seseorang dalam memilih pasangan hidup, serta adanya keinginan untuk bisa sukses dalam memi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Mudarris, Mariam (Author)
Format: Book
Published: 2013-12-23.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_4374
042 |a dc 
100 1 0 |a Mudarris, Mariam  |e author 
245 0 0 |a NILAI KEMIRIPAN TERTINGGI DENGAN MENGGUNAKAN METODE CASE BASED REASONING (CBR) 
260 |c 2013-12-23. 
500 |a http://repository.upi.edu/4374/1/S_KOM_0704168_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/4374/2/S_KOM_0704168_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/4374/3/S_KOM_0704168_Table_of_Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/4374/5/S_KOM_0704168_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/4374/6/S_KOM_0704168_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/4374/7/S_KOM_0704168_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/4374/8/S_KOM_0704168_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/4374/9/S_KOM_0704168_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/4374/11/S_KOM_0704168_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/4374/12/S_KOM_0704168_Appendix.pdf 
520 |a Kebutuhan akan pasangan merupakan salah satu kebutuhan manusia sebagai mahluk sosial. Seorang individu akan berusaha untuk memilih pasangan yang memiliki kemiripan dengannya. Banyak kriteria yang mempengaruhi seseorang dalam memilih pasangan hidup, serta adanya keinginan untuk bisa sukses dalam memilih pasangan melihat dari pengalaman pernikahan yang sudah berhasil, maka diperlukan suatu aplikasi yang membantu pencarian pasangan hidup yang tepat dengan tingkat kemiripan tertinggi dengan kriteria suami istri dari pernikahan yang telah berhasil sebelumnya. Salah satu metode untuk memberikan hasil rekomendasi berdasarkan kasus lama yaitu metode Case Based Reasoning (CBR). Metode Case Based Reasoning (CBR) ini bekerja menghasilkan solusi kasus baru berdasarkan dari kasus sebelumnya dengan proses membandingkan kasus baru dengan basis kasus yang telah tersimpan di komputer, dengan menggunakan perhitungan Simple Matching Coefficient Similarity (SMC) untuk menentukan nilai kemiripan tertinggi. Kriteria yang digunakan dalam aplikasi ini yaitu warna kulit, bentuk rambut, bentuk hidung, tinggi badan, suku/ras, pekerjaan orang tua, pendidikan orang tua, status sosial keluarga, kepribadian, pekerjaan, gaji, pendidikan, kendaraan, tempat tinggal, ibadah sholat, baca Al-Quran, ibadah puasa, zakat dan ibadah haji. Pengujian validasi aplikasi rekomendasi ini menggunakan 20 data sampel. Dari 20 data sampel untuk pengujian, didapat nilai 84,21% sebagai nilai persentase kemiripan tertinggi antara hasil rekomendasi dengan kriteria pasangan aslinya. Diharapkan dengan dibuatnya aplikasi rekomendasi ini dapat membantu pengguna untuk mengetahui kriteria pasangan yang cocok dengan pengguna. Kata kunci : Rekomendasi, Simple Matching Coefficient Similarity dan Case Based Reasoning The need for a spouse is one of human needs as social beings. An individual will try to choose partners who are similar to him. Many criteria that affect a person in choosing a life partner, as well as the desire to be successful in choosing a mate look of the wedding experience that is successful, it needs an application that helps search right life partner with the highest degree of similarity to the criteria of the wedding couple that has been successfully before. One method to provide recommendations based on the results of a long case is the method of Case-Based Reasoning (CBR). Case-Based Reasoning (CBR) methods is a new case work produces solutions based on previous cases with new cases by comparing the database of cases that have been stored on your computer by using the Simple Matching Coefficient Similarity computation (SMC) to determine the highest value of similarity. The criteria used in this application is the skin color, hair shape, nose shape, height, ethnicity / race, parental occupation, parental education, family social status, personality, job, salary, education, transport, housing, daily prayers, read the Al-Quran, fasting, zakat and hajj. This recommendation application validation testing using 20 sample data. Of the 20 sample data for testing, the value obtained 84.21% as the value of the highest percentage of similarity between the results on the criteria of the original pair. Hopefully with these recommendations can be made application helps the user to know the criteria that match the user's partner. Keywords: Recommendations, Simple Matching Coefficient Similarity and Case Based Reasoning 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a Program Studi Ilmu Komputer 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/4374/ 
856 |u https://repository.upi.edu/4374  |z Link Metadata