ANALISIS KESULITAN SISWA TERHADAP MASALAH OPERASI HITUNG BENTUK ALJABARDENGAN MENGGUNAKAN TEORI AVAE(ARITH, VAR,AE DAN EQS) DI PUSAT KEGIATANBELAJAR MASYARAKAT (PKBM) PAKET B
PusatKegiatanBelajarMasyarakat (PKBM)adalahsekolahnonformal yang menawarkan program paket B (setara SMP) bagisiswa yang putussekolah. Namun, proses kegiatanbelajarmengajarterutamamaterialjabartergolongrendah. Padahalaljabarmenjadimateri yang banyakdiujikandalamujiankesetaraan. Dengandemikiandapatdid...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2019-01-04.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | PusatKegiatanBelajarMasyarakat (PKBM)adalahsekolahnonformal yang menawarkan program paket B (setara SMP) bagisiswa yang putussekolah. Namun, proses kegiatanbelajarmengajarterutamamaterialjabartergolongrendah. Padahalaljabarmenjadimateri yang banyakdiujikandalamujiankesetaraan. Dengandemikiandapatdidugakemampuansiswadalamtopikaljabartidakmemadai. Olehkarenaitu, tujuanpenelitianiniadalahmenganalisisjawabansiswadalammenyelesaikansoalmaterioperasihitungbentukaljabardanmendeskripsikanfaktor-faktorpenyebabkesulitannyaberdasarkanjenis-jeniskesulitanpadateoriAVAE(ARITH, VAR, AEdanEQS).Penelitianinimerupakanpenelitiankualitatif yang menggunakandesainpenelitianstudikasus.Subjekpenelitianberjumlah 11 orang yang merupakansiswakelas IX paket B tahunajaran 2018/2019 di PKBM AwwaliyahRohim Jakarta Timur. Teknikpengumpulan data penelitianberupates, wawancaradanobservasi. Teknikanalisis data melaluipengumpulan data, reduksipenyajiandata danpenarikankesimpulan.Hasil yang didapatkanmenunjukkankemampuanoperasihitungbentukaljabarmasihsangatlemahdankesulitan yang paling banyakditemuiadalahpengoperasianbilangan yang termasukdalamjeniskesulitan ARITH.Selainitu, ketidakpahamanmengenaitandasamadengandanbilangannegatifjugabanyakditemui yang merupakanjeniskesulitan AE, VAR dan EQS.Penyebabkesulitandipengaruhikurangnyakemampuansiswamengenaimateri-materiprasyaratsepertibilanganbulatdankurangnyapemahamansimbol-simbolmatematikasepertivariabel, tandanegatifdansamadengan.Kesimpulanyang didapatbahwakemampuansiswadalamoperasihitungbilanganbulatbelumbaik yang berimplikasipadarendahnyakemampuanoperasihitungbentukaljabar. Saran untukpenelitianselanjutnyabisamenelitimengenaikesulitanpadamateri lain yang diujikan, mengingatmateriujiannasionalbukanhanyaaljabar;--- |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/46575/1/T_MTK_1605635_Title.pdf http://repository.upi.edu/46575/2/T_MTK_1605635_Abstract.pdf http://repository.upi.edu/46575/3/T_MTK_1605635_Table_of_content.pdf http://repository.upi.edu/46575/4/T_MTK_1605635_Chapter%201.pdf http://repository.upi.edu/46575/5/T_MTK_1605635_Chapter%202.pdf http://repository.upi.edu/46575/6/T_MTK_1605635_Chapter%203.pdf http://repository.upi.edu/46575/7/T_MTK_1605635_Chapter%204.pdf http://repository.upi.edu/46575/8/T_MTK_1605635_Chapter%205.pdf http://repository.upi.edu/46575/9/T_MTK_1605635_Bibliography.pdf http://repository.upi.edu/46575/10/T_MTK_1605635_Appendix.pdf |