SIMBOL-SIMBOL DINA UPACARA TRADISI GUAR BUMI DI BLOK KAMPÉK DÉSA SALAWANA KACAMATAN DAWUAN KABUPATÉN MAJALENGKA PIKEUN ALTERNATIF BAHAN PANGAJARAN MACA ARTIKEL BUDAYA DI SMA KELAS XII
Penelitian ini berjudul "Simbol-simbol dina Upacara Tradisi Guar Bumi di Blok Kampék Désa Salawana Kacamatan Dawuan Kabupatén Majalengka pikeun Alternatif Bahan Pangajaran Maca Artikel Budaya di SMA Kelas XII". Skripsi ini bertujuan untuk 1) mendeskripsikan jalannya pelaksanaan upacara...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2013-02-28.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian ini berjudul "Simbol-simbol dina Upacara Tradisi Guar Bumi di Blok Kampék Désa Salawana Kacamatan Dawuan Kabupatén Majalengka pikeun Alternatif Bahan Pangajaran Maca Artikel Budaya di SMA Kelas XII". Skripsi ini bertujuan untuk 1) mendeskripsikan jalannya pelaksanaan upacara tradisi guar bumi, 2) mendeskripsikan simbol-simbol dan makna yang ada di dalamnya, 3) mendeskripsikan relevansinya dengan kehidupan jaman sekarang, 4) mengimplikasikan hasil panelitian terhadap bahan pembelajaran membaca di SMA dalam bentuk artikel budaya. Penelitian ini menggunakan metode deskripsi. Data dikumpulkan melalui teknik telaah pustaka, wawancara, observasi, dan dokumentasi. Data dalam penelitian ini adalah upacara tradisi guar bumi, sedangkan sumbernya adalah masarakat, panitia, dan sesepuh désa. Upacara tradisi guar bumi adalah salah satu jenis upacara yang berhubungan dengan bidang pertanian, yaitu upacara dalam rangka menyambut datangnya musim mengolah sawah dan musim penghujan, serta mengharapkan benih yang ditanam kelak hasilnya melimpah. Dari hasil penelitian ditemukan 37 simbol berdasarkan hasil wawancara. Dari simbol tersebut terdapat 29 simbol dalam perlengkapan upacara, 7 simbol dari tingkah laku dalam upacara, dan 1 lagi dari tempat upacara. Selain simbol berdasarkan hasil wawancara, terdapat 2 indeks dan 7 simbol berdasarkan analisis semiotik C.S. Peirce yang terkandung di dalamnya. Penelitian ini bermanfaat untuk menambah khazanah kebudayaan Sunda sebagai bentuk tertulis. Selain itu, penelitian ini juga bisa dijadikan salah satu alternatif bahan pembelajaran membaca artikel budaya Sunda di SMA. Abstract The study is titled "A Sybols from traditional ceremony Guar Bumi in Blok Kampek Desa Salawana Kecamatan Dawuan Kabupaten Majalengka For Altrenative Learning Materials Reading Article Culture in Senior High School Grade XII". This thesis aims to 1) describe the course of the ceremony tradition guar bumi, 2) describing symbols and meaning in it, 3) describing the relevance at this period 4) implies the result panelitian to read in high school instructional materials in forms of cultural articles. This study uses the description. Data were collected through literature review techniques, interviews, observation, and documentation. The data in this study is a ceremonial tradition Guar Bumi, while the source is masarakat, committees, and village elders. Ceremony tradition guar bumi is one of the rites associated with agriculture, the ceremony in order to welcome the coming season and the rainy season rice processing, and expect results later planted seed abundance. From the results of the study found 37 symbols based on interviews. Of these there are 29 symbols in the symbol of ritual instruments, seven symbols of behavior in the ceremony, and one more from the ceremony. In addition to the symbols based on the results of interviews, there are 2 and 7 symbols index based semiotic analysis of CS Peirce contained therein. This study to increase vocabulary Sundanese culture as a form of writing. In addition, this study also can be used as an alternative material to read article Sundanese culture learning in high school. Key Words: Symbols, traditional ceremony Guar Bumi, culture and Read article |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/4707/1/S_BD_0906094_Title.pdf http://repository.upi.edu/4707/2/S_BD_0906094_Abstract.pdf http://repository.upi.edu/4707/3/S_BD_0906094_Table_Of_Content.pdf http://repository.upi.edu/4707/4/S_BD_0906094_Chapter1.pdf http://repository.upi.edu/4707/5/S_BD_0906094_Chapter2.pdf http://repository.upi.edu/4707/6/S_BD_0906094_Chapter3.pdf http://repository.upi.edu/4707/7/S_BD_0906094_Chapter4.pdf http://repository.upi.edu/4707/8/S_BD_0906094_Chapter5.pdf http://repository.upi.edu/4707/9/S_BD_0906094_Bibliography.pdf http://repository.upi.edu/4707/10/S_BD_0906094_Appendix.pdf |