KESENIAN DIDONG GRUP BAYAKKU PADA ACARA SYUKURAN MUNIK NI REJE DI REDELONG KABUPATEN BENER MERIAH

Penelitian ini diwujudkan dalam bentuk skripsi dengan judul "Kesenian Didong grup Bayakku Pada Acara Syukuran Munik Ni Reje di Redelong Kabupaten Bener Meriah". Kesenian didong merupakan sebuah kesenian tradisional masyarakat suku Gayo yang memadukan unsur gerak (tari), vokal, dan ritmik/m...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Hasibuan, Hasni Rinolla (Author)
Format: Book
Published: 2013-02-28.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini diwujudkan dalam bentuk skripsi dengan judul "Kesenian Didong grup Bayakku Pada Acara Syukuran Munik Ni Reje di Redelong Kabupaten Bener Meriah". Kesenian didong merupakan sebuah kesenian tradisional masyarakat suku Gayo yang memadukan unsur gerak (tari), vokal, dan ritmik/musik yang berasal dari tepukan tangan dan bantal kecil dari para pemain didong, dipertunjukan untuk hiburan pada acara syukuran munik ni reje atau naik tahta di Redelong Kabupaten Bener Meriah. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan konsep serta struktur pertunjukan kesenian didong grup Bayakku yang diselenggarakan pada malam acara syukuran munik ni reje tersebut. Subjek penelititian ini adalah grup Bayakku yang terdiri dari 13 orang laki-laki sebagai pemain didong. Metode yang digunakan yaitu metode deskriptif melalui paradigma kualitatif. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, peneliti memperoleh konsep pertunjukan didong mengenai jumlah pemain dan peranannya, pola lantai, syair, pola ritmik serta instrumen/alat yang digunakan dalam pertunjukan kesenian didong. Kemudian mengenai struktur pertunjukan didong yang terdiri dari pembukaan, isi (lagu hiburan), penutup.
Item Description:http://repository.upi.edu/4721/1/S_SDT_0800418_Title.pdf
http://repository.upi.edu/4721/2/S_SDT_0800418_Abstrack.pdf
http://repository.upi.edu/4721/3/S_SDT_0800418_Table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/4721/4/S_SDT_0800418_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/4721/5/S_SDT_0800418_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/4721/6/S_SDT_0800418_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/4721/7/S_SDT_0800418_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/4721/8/S_SDT_0800418_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/4721/9/S_SDT_0800418_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/4721/10/S_SDT_0800418_Appendix.pdf