PENGARUH OPINI AUDIT, FINANCIAL DISTRESS, REPUTASI KAP DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP AUDIT SWITCHING

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh opini audit, financial distress, reputasi KAP, dan ukuran perusahaan terhadap audit switching pada perusahaan di bidang jasa yang terdaftar di BEI. Populasi pada penelitian adalah perusahaan jasa yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tah...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Siti Maudy Cipta Wahyuni Rahayu, - (Author)
Format: Book
Published: 2018-08-30.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_47324
042 |a dc 
100 1 0 |a Siti Maudy Cipta Wahyuni Rahayu, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH OPINI AUDIT, FINANCIAL DISTRESS, REPUTASI KAP DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP AUDIT SWITCHING 
260 |c 2018-08-30. 
500 |a http://repository.upi.edu/47324/1/S_PEA_1401940_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/47324/2/S_PEA_1401940_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/47324/3/S_PEA_1401940_Table_Of_Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/47324/4/S_PEA_1401940_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/47324/5/S_PEA_1401940_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/47324/6/S_PEA_1401940_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/47324/7/S_PEA_1401940_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/47324/8/S_PEA_1401940_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/47324/9/S_PEA_1401940_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/47324/10/S_PEA_1401940_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh opini audit, financial distress, reputasi KAP, dan ukuran perusahaan terhadap audit switching pada perusahaan di bidang jasa yang terdaftar di BEI. Populasi pada penelitian adalah perusahaan jasa yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2015-2017. Teknik analisis data menggunakan regresi logistik, selanjutnya data yang telah di kumpulkan dan di analisis tersebut diolah menggunakan SPSS versi 20. Sampel dalam penelitian ini di ambil dengan menggunakan metode perposive sampling. Terdapat 24 perusahaan yang memenuhi kriteria sampel dengan jumlah sebanyak 72 pengamatan yang berasal dari pengamatan selama 3 tahun. Berdasarkan hasil analisis data maka dapat diketahui bahwa opini audit, financial distress, reputasi KAP dan ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap audit switching pada perusahaan jasa yang terdaftar di BEI baik secara parsial maupun simultan. ;--- Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh opini audit, financial distress, reputasi KAP, dan ukuran perusahaan terhadap audit switching pada perusahaan di bidang jasa yang terdaftar di BEI. Populasi pada penelitian adalah perusahaan jasa yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2015-2017. Teknik analisis data menggunakan regresi logistik, selanjutnya data yang telah di kumpulkan dan di analisis tersebut diolah menggunakan SPSS versi 20. Sampel dalam penelitian ini di ambil dengan menggunakan metode perposive sampling. Terdapat 24 perusahaan yang memenuhi kriteria sampel dengan jumlah sebanyak 72 pengamatan yang berasal dari pengamatan selama 3 tahun. Berdasarkan hasil analisis data maka dapat diketahui bahwa opini audit, financial distress, reputasi KAP dan ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap audit switching pada perusahaan jasa yang terdaftar di BEI baik secara parsial maupun simultan. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HF5601 Accounting 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/47324/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/47324  |z Link Metadata