PENGEMBANGAN PROTOTYPE MODUL PEMBELAJARAN BERBASIS INTERTEKSTUAL PADA MATERI PERGESERAN KESETIMBANGAN KIMIA
Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan produk berupaprototype modul berbasis intertekstual pada materi pergeseran kesetimbangan kimia yang memenuhi kriteria kelayakan substansi modul, metode instruksional, dan bahasa. Desain penelitian yang digunakan adalah design research. Tahapan yang dilaku...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2018-08-27.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan produk berupaprototype modul berbasis intertekstual pada materi pergeseran kesetimbangan kimia yang memenuhi kriteria kelayakan substansi modul, metode instruksional, dan bahasa. Desain penelitian yang digunakan adalah design research. Tahapan yang dilakukan dalam penelitian ini meliputi 3 tahap yang terdiri dari: (1) preliminary research; (2) development or prototyping phase; dan(3) assessment phase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa prototypemodul pembelajaran berbasis intertekstual yang dikembangkan telah layak digunakan dengan beberapa perbaikan berdasarkan saran dari para ahli. Hasil uji coba terbatas menunjukkan bahwa produk prototypemodul pembelajaran dapat meningkatkan penguasaan konsep peserta didik dengan rata-rata N_gainsebesar 0,89 dengan kategori tinggi;---This study aims to develop a product in the form of an intertextual prototype module on shifting chemical equilibrium concept that meets the module qualification criteria, instructional methods, and language. The research design used is design research. The stages carried out in this study include 3 stages consisting of: (1) preliminary research; (2) development or prototyping phase; and (3) assessment phase. The results showed that the prototype of the intertextual based learning module developed was feasible to be used with several improvements based on suggestions from experts. The results of the limited trial showed that the prototype product learning module can improve the mastery of the concept of students with an average N_gain of 0.89 in the high category. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/47664/1/S_KIM_1405912_Title.pdf http://repository.upi.edu/47664/2/S_KIM_1405912_Abstract.pdf http://repository.upi.edu/47664/3/S_KIM_1405912_Table_of_content.pdf http://repository.upi.edu/47664/4/S_KIM_1405912_Chapter1.pdf http://repository.upi.edu/47664/5/S_KIM_1405912_Chapter2.pdf http://repository.upi.edu/47664/6/S_KIM_1405912_Chapter3.pdf http://repository.upi.edu/47664/7/S_KIM_1405912_Chapter4.pdf http://repository.upi.edu/47664/8/S_KIM_1405912_Chapter5.pdf http://repository.upi.edu/47664/9/S_KIM_1405912_Bibliograhy.pdf http://repository.upi.edu/47664/10/S_KIM_1405912_Appendix.pdf |