PENGARUH PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE MAKE A MATCH TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP : Studi Kuasi Eksperimen di Kelas X SMAN 1 Majalengka pada Materi Manajemen

Permasalahan dalam penelitian ini adalah masih banyaknya siswa yaitu rata-rata 72,82% yang belum bisa mencapai nilai KKM sebesar 75, yang berarti masih kurangnya tingkat pemahaman konsep pada mata pelajaran ekonomi kelas X IPS di SMAN 1 Majalengka. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pen...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Lalita Madya Ratri, - (Author)
Format: Book
Published: 2018-12-19.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Permasalahan dalam penelitian ini adalah masih banyaknya siswa yaitu rata-rata 72,82% yang belum bisa mencapai nilai KKM sebesar 75, yang berarti masih kurangnya tingkat pemahaman konsep pada mata pelajaran ekonomi kelas X IPS di SMAN 1 Majalengka. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh penerapan model cooperative learning tipe make a match terhadap pemahaman konsep pada mata pelajaran ekonomi materi manajemen. Penelitian ini menggunakan metode kuasi eksperimen dengan nonequivalent control group design. Instrumen penelitian yang digunakan berupa tes tertulis berbentuk pilihan ganda. Hipotesis diuji menggunakan uji parametrik yaitu uji independent-samples t test dan paired-sample t test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (i) terdapat perbedaan pemahaman konsep kelas eksperimen antara sebelum dan setelah diberikan perlakuan dengan menggunakan model cooperative learning tipe make a match pada materi manajemen, dengan peningkatan yang tergolong pada kategori sedang; (ii) terdapat perbedaan peningkatan pemahaman konsep antara kelas eksperimen yang diberi perlakuan model cooperative learning tipe make a match dengan kelas kontrol yang menggunakan metode ceramah pada materi manajemen. Implementasi dari penelitian ini diharapkan dapat membantu guru dalam upaya meningkatkan pemahaman konsep dengan menggunakan model cooperative learning tipe make a match
Item Description:http://repository.upi.edu/48145/1/S_PEK_1300502_Title%20%281%29.pdf
http://repository.upi.edu/48145/2/S_PEK_1300502_Abstract%20%281%29.pdf
http://repository.upi.edu/48145/3/S_PEK_1300502_Table_of_content%20%281%29.pdf
http://repository.upi.edu/48145/4/S_PEK_1300502_Chapter2%20%281%29.pdf
http://repository.upi.edu/48145/5/S_PEK_1300502_Chapter3%20%281%29.pdf
http://repository.upi.edu/48145/6/S_PEK_1300502_Chapter4%20%281%29.pdf
http://repository.upi.edu/48145/7/S_PEK_1300502_Chapter5%20%281%29.pdf
http://repository.upi.edu/48145/8/S_PEK_1300502_Chapter5%20%281%29.pdf
http://repository.upi.edu/48145/9/S_PEK_1300502_Bibliography%20%281%29.pdf
http://repository.upi.edu/48145/10/S_PEK_1300502_Appendix%20%281%29.pdf