PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR DENGAN PERANGKAT LUNAK DI SMK NEGERI 2 TASIKMALAYA

Penelitian ini bertujuan untuk memperbaiki proses pembelaran menggambar dengan perangkat lunak dan meningkatkan keterampilan menggambar pada aplikasi sketchup melalu model pembelajaran project based learning. Penelitian ini merupakan tindakan kelas yang mengadaptasi model Kemmis dan McTaggart. Penel...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Agunk Pamungkas, - (Author)
Format: Book
Published: 2019-02-18.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_48841
042 |a dc 
100 1 0 |a Agunk Pamungkas, -  |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR DENGAN PERANGKAT LUNAK DI SMK NEGERI 2 TASIKMALAYA 
260 |c 2019-02-18. 
500 |a http://repository.upi.edu/48841/1/S_TA_140785_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/48841/2/S_TA_140785_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/48841/3/S_TA_140785_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/48841/4/S_TA_140785_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/48841/5/S_TA_140785_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/48841/6/S_TA_140785_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/48841/7/S_TA_140785_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk memperbaiki proses pembelaran menggambar dengan perangkat lunak dan meningkatkan keterampilan menggambar pada aplikasi sketchup melalu model pembelajaran project based learning. Penelitian ini merupakan tindakan kelas yang mengadaptasi model Kemmis dan McTaggart. Penelitian ini dilaksanakan sebanyak 3 kali Siklus dan dibagi menjadi dalam 3 siklus. Subjek penelitian ini merupakan siswa kelas XII. Pengumpulan data dilakukan melalui metode tes tindakan, observasi, dan dokumentasi. Hasil dari siklus 1, hasil belajar siswa diperoleh dengan skor rata-rata 84. Adapun nilai dari aspek kognitif diperoleh dengan skor rata-rata 86,5, nilai dari aspek afektif diperoleh dengan skor rata-rata 85,9, dan nilai dari perolehan aspek psikomotorik diperoleh dengan skor rata-rata 77,2.. Pada siklus 2, hasil belajar siswa diperoleh dengan nilai rata-rata 87. Adapun nilai dari aspek kognitif diperoleh dengan skor rata-rata 90,3, nilai dari aspek afektif diperoleh dengan skor rata-rata 93,1, dan nilai dari perolehan aspek psikomotorik diperoleh dengan skor rata-rata 80,9. Pada siklus 3, hasil belajar siswa dapat diperoleh dengan nilai rata-rata 88,5. Adapun nilai dari aspek kognitif diperoleh dengan skor rata-rata 91,6, nilai dari aspek afektif diperoleh dengan skor rata-rata 98,8, dan nilai dari perolehan aspek psikomotorik diperoleh dengan skor rata-rata 86. Peningkatan nilai hasil keterampilan menggambar furniture tersebut diikuti dengan peningkatan kualitas belajar selama pelaksanaan proses pembelajaran . sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa model pembelajaran project based learning dapat meningkatkan ketarampilan siswa kelas XII di SMK Negeri 2 Kota Tasikmalaya.----------This study aims to improve the drawing process of drawing with software and improve drawing skills on SketchUp applications through project-based learning models. This research was a class action that adapted the Kemmis and McTaggart models. This study was conducted in 3 meetings and divided into 3 cycles. The subject of this research is class XII students. Data collection is done through methods of action, observation, and documentation. The results of cycle 1, student learning outcomes were obtained with an average score of 84. The values of the cognitive aspects were obtained with an average score of 86.5, the value of the effective aspect was obtained with an average score of 85.9, and the value of the acquisition aspect psychomotor is obtained with an average score of 77.2. In cycle 2, student learning outcomes were obtained with an average value of 87. The values of the cognitive aspects were obtained with an average score of 90.3, the value of the effective aspect was obtained with an average score of 93.1, and the value of obtaining psychomotor aspects obtained with an average score of 80.9. In cycle 3, student learning outcomes can be obtained with an average value of 88.5. The values of the cognitive aspects are obtained with an average score of 91.6, the value of the effective aspect is obtained with an average score of 98.8, and the value of the acquisition of psychomotor aspects is obtained by an average score of 86. followed by improving the quality of learning during the implementation of the learning process. so that it can be concluded that the project based learning model can improve the skills of class XII students at SMK Negeri 2 Kota Tasikmalaya. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/48841/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/48841  |z Link Metadata