PENGARUH DISIPLIN BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI (Survei pada Siswa Kelas XI IIS SMA Negeri di-Kabupaten Bekasi)
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh disiplin belajar dan lingkungan keluarga terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi. Latar belakang dalam penelitian ini adalah masih banyaknya siswa yang memperoleh hasil belajar yang rendah khusunya pada mata pelajaran ekonomi. Metode p...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2019-01-23.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh disiplin belajar dan lingkungan keluarga terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi. Latar belakang dalam penelitian ini adalah masih banyaknya siswa yang memperoleh hasil belajar yang rendah khusunya pada mata pelajaran ekonomi. Metode penelitian yang digunakan adalah survei eksplanatori dengan menggunakan kuesioner sebagai alat pengumpul data. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI IIS SMA di Kabupaten Bekasi sebanyak 2913 siswa. Dengan menggunakan teknik random sampling diperoleh sampel sebanyak 352 siswa. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis Analisis Regresi Berganda (multiple regresion). Hasil penelitian menunjukkan; (i) disiplin belajar berada pada kategori sedang dan lingkungan keluarga berada pada kategori tinggi, sedangkan hasil belajar siswa rata-rata berada pada kategori sedang; (ii) disiplin belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar; (iii) lingkungan keluarga berpengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar.; The study aims to determine the influence of learning discipline and family environtment to students learning outcomes on economic subject. The background in this study still results in students who obtain low learning outcomes on economic subjects.The research method used is explanatory survey by using questionnaire as data collecting tool. The population in this study was all student in XI grade of Social Program of Senior Hight School in Kabupaten Bekasi, totaled 2913 students. By using random sampling methods was obtained 352 students as sample. The technique of data analysis used multiple regression. The results showed that: (i) learning discipline in the medium category and family environtment in the hight category, while the learning outcomes in the medium category; (ii) learning discipline has a positive and significant effect on learning outcomes; (iii) family environtment has a positive and significant effect on learning outcomes. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/49423/1/S_PEK_1404128_Title.pdf http://repository.upi.edu/49423/2/S_PEK_1404128_Abstract.pdf http://repository.upi.edu/49423/3/S_PEK_1404128_Table_of_content.pdf http://repository.upi.edu/49423/4/S_PEK_1404128_Chapter1.pdf http://repository.upi.edu/49423/5/S_PEK_1404128_Chapter2.docx http://repository.upi.edu/49423/6/S_PEK_1404128_Chapter3.pdf http://repository.upi.edu/49423/8/S_PEK_1404128_Chapter4.pdf http://repository.upi.edu/49423/7/S_PEK_1404128_Chapter5.pdf http://repository.upi.edu/49423/9/S_PEK_1404128_Bibliography.pdf |