MANFAAT KEGIATAN CASUAL UNTUK KESIAPAN KERJA SEBAGAI ROOM ATTENDANT PADA PESERTA DIDIK AKOMODASI PERHOTELAN DI SMK 45 LEMBANG

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh banyaknya peserta didik akomodasi perhotelan yang melakukan kegiatan casual sebagai room attendant pada saat jam pelajaran di sekolah sedang berlangsung. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui manfaat dalam kegiatan casual untuk kesiapan kerja sebagai room a...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Dwidajanti Maytasari, - (Author)
Format: Book
Published: 2019-01-31.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini dilatarbelakangi oleh banyaknya peserta didik akomodasi perhotelan yang melakukan kegiatan casual sebagai room attendant pada saat jam pelajaran di sekolah sedang berlangsung. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui manfaat dalam kegiatan casual untuk kesiapan kerja sebagai room attendant. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan populasi peserta didik Akomodasi Perhotelan kelas XII yang mengikuti kegiatan casual berjumlah 204. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah sampel purposive yang berjumlah 32 orang dengan pertimbangan tertentu yaitu peserta didik yang mengikuti kegiatan casual sebagai room attendant dan telah mengikuti kegiatan casual lebih dari lima kali pada bagian making bed. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu pedoman wawancara dan kuesioner atau angket dengan bentuk Skala Guttman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa manfaat kegiatan casual untuk kesiapan kerja sebagai room attendant secara umum berada pada kriteria sangat bermanfaat. Rekomendasi penelitian diajukan kepada peneliti selanjutnya untuk dapat melakukan penelitian sejenis yang berkaitan dengan kegiatan casual.; This Research background by many hotel accommodation students who do casual activities as room attendants when school hours are in progress.. So that in casual activities provide benefits for work readiness. The purpose of this study is to find out the benefits in casual activities for work readiness as a room attendant. The method used in this study is a descriptive method with 204 people as population of Hospitality Accommodation Class XII students who participated in casual activities. The sampling technique used is purposive sampling with 32 people as the sample certain considerations are students who took part in casual activities as room attendants and has participated in casual activities more than five times in the making bed section. The research instruments used are interview guides and questionnaires with the Guttman Scale form. The results show that the study show that the benefits of casual activities for work readiness as a room attendant are generally on very useful criteria. Research recommendations are submitted to the next researcher to be able to do similar research related to casual activities.
Item Description:http://repository.upi.edu/49795/1/S_PKK_1406461_Title.pdf
http://repository.upi.edu/49795/2/S_PKK_1406461_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/49795/3/S_PKK_1406461_Table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/49795/4/S_PKK_1406461_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/49795/5/S_PKK_1406461_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/49795/6/S_PKK_1406461_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/49795/7/S_PKK_1406461_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/49795/8/S_PKK_1406461_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/49795/9/S_PKK_1406461_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/49795/10/S_PKK_1406461_Appendix.pdf