UPAYA MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN BERBICARA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS I SD NEGERI CIGOBANG KECAMATAN GANEAS KABUPATEN SUMEDANG

ABSTRAK UPAYA MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN BERBICARA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS I SD NEGERI CIGOBANG KECAMATAN GANEAS KABUPATEN SUMEDANG Ade Ipat Fathiyah Pembelajaran berbicara selama ini kurang mendapat perhatian dari guru. Padahal pembelajaran berbicara layak diberikan kepa...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: FATHIYAH, Ade Ipat (Author)
Format: Book
Published: 2013-06-01.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_5001
042 |a dc 
100 1 0 |a FATHIYAH, Ade Ipat  |e author 
245 0 0 |a UPAYA MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN BERBICARA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS I SD NEGERI CIGOBANG KECAMATAN GANEAS KABUPATEN SUMEDANG  
260 |c 2013-06-01. 
500 |a http://repository.upi.edu/5001/1/s_pgsd_kelas_1007489_title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5001/2/s_pgsd_kelas_1007489_abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5001/3/s_pgsd_kelas_1007489_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5001/4/s_pgsd_kelas_1007489_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5001/5/s_pgsd_kelas_1007489_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5001/6/s_pgsd_kelas_1007489_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5001/7/s_pgsd_kelas_1007489_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5001/8/s_pgsd_kelas_1007489_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5001/9/s_pgsd_kelas_1007489_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5001/10/s_pgsd_kelas_1007489_bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5001/11/s_pgsd_kelas_1007489_appendix.pdf 
520 |a ABSTRAK UPAYA MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN BERBICARA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS I SD NEGERI CIGOBANG KECAMATAN GANEAS KABUPATEN SUMEDANG Ade Ipat Fathiyah Pembelajaran berbicara selama ini kurang mendapat perhatian dari guru. Padahal pembelajaran berbicara layak diberikan kepada para siswa secara proporsional mengingat salah satu fungsi berbicara yakni kekerampilan menyampaikan ide, gagasan, pikiran secara lisan yang ada hubungannya dengan pembelajaran, pekerjaan atau profesi seseorang. Dalam pembelajaran berbicara umumnya guru tidak menggunakan media pembelajaran yang bervariatif, sehingga pembelajaran terkesan membosankan. Penggunaan media dalam pembelajaran berbicara diduga dapat mendorong siswa untuk belajar aktif, sehingga tercipta suatu kondisi dan situasi belajar yang hidup. Pemanfaatan media dalam proses belajar mengajar dapat mendorong keterlibatan siswa dalam pembelajaran. Jika minat belajar siswa baik maka akan tercipta situasi proses belajar mengajar yang kondusif untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan kemampuan berbicara dengan menggunakan media audio visual pada siswa kelas I SD Negeri Cigobang Kecamatan Ganeas Kabupaten Sumedang, yang meliputi peningkatan kemampuan menggunakan kalimat dan kosakata dalam percakapan. Metode yang penulis gunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian tindakan kelas (clasroom action research). Penelitian tindakan kelas yang digunakan yaitu terdiri dari rencana tindakan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Desain yang digunakan dalam penelitian ini mengacu kepada model yang dikembangkan oleh Kemmis dan Mc. Tagart, yaitu model spiral yang dimulai dengan: 1) perencanaan (planing); 2) aksi/tindakan (acting); 3) observasi (observing); dan 4) refleksi (reflecting). Subjek penelitian yang penulis teliti dalam penelitian ini adalah siswa kelas I SD Negeri Cigobang Kecamatan Ganeas Kabupaten Sumedang yang berjumlah 24 orang terdiri dari 13 orang laki-laki dan 11 orang perempuan. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan dapat dikemukakan bahwa hasil belajar siswa mengalami peningkatan yang cukup menggembirakan dan target yang diharapkan sudah tercapai. Rata-rata siswa mengalami peningkatan berbicara dengan menggunakan kalimat dan kosakata yang tepat, sehingga dari 24 orang siswa kelas I SD Negeri Cigobang Kecamatan Ganeas Kabupaten Sumedang sudah seluruhnya atau 100% dinyatakan tuntas pada pembelajaran siklus 3. Nilai yang mereka peroleh sudah melampaui kriteria ketuntasan minimal yang telah ditetapkan, yaitu 65. Dengan demikian, dapat dikemukakan bahwa penggunaan media audio visual dapat meningkatkan kemampuan berbicara siswa kelas I SD Negeri Cigobang Kecamatan Ganeas Kabupaten Sumedang. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a PGSD Kelas UPI Kampus Sumedang 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/5001/ 
856 |u https://repository.upi.edu/5001  |z Link Metadata