PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS PADA ANAK USIA PRASEKOLAH MELALUI SANDPLAY:LITERATURE REVIEW
ABSTRAK Motorik halus yaitu suatu kegiatan atau aspek yang berhubungan dengan mengamati sesuatu atau suatu kegiatan yang melibatkan beberapa bagian tubuh untuk melakukan gerakan dan dilakukan oleh otot-otot kecil tetapi membutuhkan koordinasi yang cermat. Bermain sangat penting bagi perkembangan ana...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2020-06-17.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | ABSTRAK Motorik halus yaitu suatu kegiatan atau aspek yang berhubungan dengan mengamati sesuatu atau suatu kegiatan yang melibatkan beberapa bagian tubuh untuk melakukan gerakan dan dilakukan oleh otot-otot kecil tetapi membutuhkan koordinasi yang cermat. Bermain sangat penting bagi perkembangan anak, bermain merupakan kegiatan yang menyenangkan menarik dan juga alami, secara tidak langsung dalam bermain anak juga mengasah perkembangannya salah satunya perkembangan motorik halus. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan motorik halus pada anak usia prasekolah melalui sandplay. Metode yang digunakan adalah kajian literature atau literature review. Literature yang digunakan adalah dari jurnal nasional dan internasional dari tahun 2015 sampai tahun 2020. Hasil dari 10 artikel menunjukan bermain pasir (sandplay) mempengaruhi perkembangan motorik halus pada anak usia prasekolah. Kemudian penulis menemukan persamaan dan perbedaan yaitu jenis pasir yang digunakan, dan kegiatan yang dilakukan saat bermain pasir, motorik halus anak usia prasekolah dapat berkembang melalui permainan pasir (sandplay) dengan fokus terhadap satu kegiatan atau semua kegiatan secara keseluruhan, dari bahan pasir yang digunakan tidak terpaku pada satu jenis pasir. Penulis merekomendasikan agar instansi-instansi yang berkaitan dengan keperawatan anak maupun pendidikan anak untuk menerapkan sandplay pada kegiatan yang biasa di lakukan oleh anak sehingga motorik halus nya berkembang. ABSTRACT Fine Motor is an activity or aspect related to observing something or an activity involving some parts of the body to perform movements and performed by small muscles but requires careful coordination. Playing is very important for the development of children, playing is a fun activity that is interesting and also natural, indirectly in children's play also hone the development of one of the fine motor development. The study aims to determine the development of fine motor in preschool-age children through Sandplay. The method used is the study of literature or literature review. The Literature used is from the national and international journals from 2015 to 2020. The results of 10 articles indicating sandplay affects fine motor development in preschool-age children. Then the author finds similarities and differences namely the type of sand used, and activities undertaken while playing sand, fine motor children of preschool age can evolve through the game Sand (Sandplay) with a focus on one activity or all activities as a whole, from the materials used sand is not fixed on one type of sand. The authors recommend that institutions related to child care and education of children to apply Sandplay to activities that are commonly done by the child so that his fine motor develops. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/50146/1/TA_JKR_1704786_TITLE.pdf http://repository.upi.edu/50146/2/TA_JKR_1704786_CHAPTER1.pdf http://repository.upi.edu/50146/3/TA_JKR_1704786_CHAPTER2.pdf http://repository.upi.edu/50146/4/TA_JKR1704786_CHAPTER3.pdf http://repository.upi.edu/50146/5/TA_JKR_1704786_CHAPTER4.pdf http://repository.upi.edu/50146/6/TA_JKR1704786_CHAPTER5.pdf http://repository.upi.edu/50146/7/TA_JKR_1704786_APPENDIX.pdf |