PERANAN KEGIATAN EKSTRAKURIKULER PALANG MERAH REMAJA (PMR) DALAM UPAYA MENINGKATKAN SIKAP KEMANUSIAAN SISWA
Pendidikan karakter bisa diperoleh salah satunya melalui kegiatan ekstrakurikuler PMR. Kegiatan ekstrakurikuler PMR diharapkan dapat meningkatkan nilai kemanusiaan siswa. Dimana nilai kemanusiaan ini merupakan bagian dari pendidikan karakter yang ingin dicapai oleh PKn. Maka dari itu penulis menelit...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2013-10-30.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_5125 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Fatimah, Venty |e author |
245 | 0 | 0 | |a PERANAN KEGIATAN EKSTRAKURIKULER PALANG MERAH REMAJA (PMR) DALAM UPAYA MENINGKATKAN SIKAP KEMANUSIAAN SISWA |
260 | |c 2013-10-30. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5125/1/S_PKN_0901046_Title.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5125/2/S_PKN_0901046_Abstract.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5125/3/S_PKN_0901046_Table%20of%20Content.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5125/4/S_PKN_0901046_Chapter1.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5125/5/S_PKN_0901046_Chapter2.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5125/6/S_PKN_0901046_Chapter3.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5125/7/S_PKN_0901046_Chapter4.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5125/8/S_PKN_0901046_Chapter5.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5125/9/S_PKN_0901046_Bibliography.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5125/10/S_PKN_0901046_Appendix.pdf | ||
520 | |a Pendidikan karakter bisa diperoleh salah satunya melalui kegiatan ekstrakurikuler PMR. Kegiatan ekstrakurikuler PMR diharapkan dapat meningkatkan nilai kemanusiaan siswa. Dimana nilai kemanusiaan ini merupakan bagian dari pendidikan karakter yang ingin dicapai oleh PKn. Maka dari itu penulis meneliti tentang "Peranan kegiatan ekstrakurikuler Palang Merah Remaja (PMR) dalam upaya meningkatkan sikap kemanusiaan siswa." Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dan memperoleh gambaran tentang 1. Pemahaman siswa terhadap kegiatan ekstrakurikuler Palang Merah Remaja (PMR) 2. Materi dan program apa saja yang diberikan kegiatan ekstrakurikuler Palang Merah Remaja (PMR) dalam upaya meningkatkan sikap kemanuisaan siswa 3. Peran kegiatan ekstrakurikuler Palang Merah Remaja (PMR) dalam upaya meningkatkan sikap kemanusiaan siswa 4. Permasalahan dalam upaya meningkatkan sikap kemanusiaan siswa melalui kegiatan ekstrakurikuler Palang Merah Remaja (PMR). Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif analitis, yang meliputi observasi, wawancara, studi dokumentasi dan studi literatur. Subjek dalam penelitian ini sebanyak 13 orang yang terdiri dari satu pembina PMR, satu guru PKn, satu pelatih, dan 10 anggota PMR di SMK Negeri 12 Bandung. Berdasarkan hasil analisis data, diperoleh data bahwa pemahaman siswa terhadap kegiatan ekstrakurikuler PMR yang dimunculkan oleh anggota PMR dalam setiap kegiatan PMR lebih kepada bersifat kemanusiaan, dibandingkan dari keenam prinsip dasar Gerakan Palang Merah dan Bulan Sabit Merah Internasional yang lainnya, diantaranya kesamaan, kenetralan, kemandirian, kesukarelaan, kesatuan dan kesemestaan. Materi-materi dan program yang dilaksanakan dalam kegiatan ekstrakurikuler PMR berisi nilai-nilai kemanusiaan, yang dimana materi dan program tersebut bertujuan untuk menumbuhkan sikap peduli siswa. Kegiatan ekstrakurikuler PMR berperan dalam upaya meningkatkan sikap kemanusiaan siswa. Permasalahan dalam upaya meningkatkan sikap kemanusiaan siswa melalui kegiatan ekstrakurikuler PMR berasal dari dua faktor, yaitu faktor intern dan ekstern. Permasalahan intern ini berasal dari anggota PMR itu sendiri dan permsalahan ekstern sendiri berasal dari pihak-pihak yang mendukung proses berlangsungnya kegiatan eskstrakurikuler PMR SMK Negeri 12 Bandung. Kegiatan ekstrakurikuler Palang Merah Remaja (PMR) di SMK Negeri 12 Bandung dapat meningkatkan sikap kemanusiaan siswa. Hal ini bisa terlihat bahwa siswa lebih peka terhadap fenomena-fenomena sosial yang ada dilingkungan sekitar. Jadi kegiatan ekstrakurikuler PMR merupakan wadah untuk membangun karakter siswa yang mempunyai sikap kemanusiaan dan pendidikan karakter ini sejalan dengan tujuan PKn. Sehingga disarankan kegiatan ekstrakurikuler Palang Merah Remaja (PMR) dapat dikembangkan lagi sebagai upaya untuk meningkatkan rasa kemanusiaan siswa. Character education can be obtained through extracurricular activities PMR one of them. An extracurricular activity PMR is expected to increase the value of humanity students. Where the value of humanity is part of a character education to be achieved by PKn. This research aimed at assessing and obtain a description of: 1. Understanding students extracurricular to the activities of Palang Merah Remaja (PMR) 2. Matter and program anything given an extracurricular activity Palang Merah Remaja (PMR) in an effort to improve humanitarian attitude students 3. The role of an extracurricular activity Palang Merah Remaja (PMR) in an effort to improve humanitarian attitude students 4. The troubles in efforts to improve the attitude of humanity students through extracurricular activities Palang Merah Remaja (PMR). This research using a qualitative approach with a method of descriptive analytical, which includes the observation, interview the study of documentation and the study of literature. A subject in this research a total of 13 people consisting of one advisor PMR, one teacher PKn, one coach, and 10 elected PMR in SMK Negeri 12 Bandung. Based on the result analysis of data; obtained data that understanding students against an extracurricular activity PMR which is raised by members of PMR in any activity PMR humanity, more to the character of than from the sixth a fundamental principle of the movement of the red cross and crescent- international red anyone else some of them are in common, disinterestedness, independence, volunteerism, of unity and totality. Materials and programs carried out in an extracurricular activity PMR contains the values of humanity, that where matter and programs, is intended to cultivate attitude care students. An extracurricular activity PMR role in efforts to improve the attitude of humanity students. The troubles in efforts to improve the attitude of humanity students through extracurricular activities PMR derived from two factors, namely internal factors and eksternal. Internal problems this comes from the members PMR itself and troubles eksternal itself originates from parties who support the process for an extracurricular activity PMR in SMK Negeri 12 Bandung. An extracurricular activity Palang Merah Remaja (PMR) in SMK Negeri 12 Bandung be an increase in the attitude of humanity students. It can be seen that students more sensitive to social phenomena that exist around the surroundings. So an extracurricular activity PMR is a container to build character of students who had the attitude of humanity and character education is in line with the aim of PKn. So that suggested an extracurricular activity Palang Merah Remaja (PMR) can be developed again as an effort to improve humanity students. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a Pendidikan Kewarganegaraan | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/5125/ | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu | |
856 | |u https://repository.upi.edu/5125 |z Link Metadata |