PENGARUH DISPOSISI DAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIS TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA SMA

Kemampuan komunikasi merupakan salah satu kemampuan kognitif yang perlu ditingkatkan. Disposisi matematis dan motivasi belajar merupakan aspek afektif yang harus ada dalam diri siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh disposisi dan motivasi belajar terhadap kemampuan komunikasi mate...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Shanti Nur Fajriyati, - (Author)
Format: Book
Published: 2020-08-26.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_51350
042 |a dc 
100 1 0 |a Shanti Nur Fajriyati, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH DISPOSISI DAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIS TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA SMA 
260 |c 2020-08-26. 
500 |a http://repository.upi.edu/51350/1/S_MAT_1601111_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/51350/2/S_MAT_1601111_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/51350/3/S_MAT_1601111_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/51350/4/S_MAT_1601111_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/51350/5/S_MAT_1601111_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/51350/6/S_MAT_1601111_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/51350/7/S_MAT_1601111_Appendix.pdf 
520 |a Kemampuan komunikasi merupakan salah satu kemampuan kognitif yang perlu ditingkatkan. Disposisi matematis dan motivasi belajar merupakan aspek afektif yang harus ada dalam diri siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh disposisi dan motivasi belajar terhadap kemampuan komunikasi matematis siswa SMA. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif dan metode deskriptif-korelasional. Populasi dalam penelitian ini yaitu siswa kelas XI salah satu SMA di Kota Bandung semester ganjil tahun ajaran 2020/2021. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 63 siswa. Pengambilan data pada penelitian ini dilakukan dengan cara daring (dalam jaringan). Data yang diperoleh merupakan hasil dari tes kemampuan komunikasi, angket disposisi matematis dan angket motivasi belajar matematis. Hasil penelitian ini menunjukkan: (1)Disposisi matematis tidak berpengaruh signifikan terhadap kemampuan komunikasi matematis siswa SMA. (2) Motivasi belajar matematis berpengaruh signifikan terhadap kemampuan komunikasi siswa SMA. (3) Disposisi matematis dan motivasi belajar matematis secara bersamaan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kemampuan komunikasi siswa SMA Communication skills are one of the cognitive abilities that need to be improved. Mathematical disposition and learning motivation are affective aspects that must be present in students. This research aimed to analyze the effect of learning disposition and motivation to mathematical communication skills of high school students. This research uses qualitative and descriptive-correlational method. The population of the research is grade XI students in a High School in Bandung on the first semester of 2020/2021 academic year. The samples of the research are 63 students of the population. Data is taken online. Data taken is the result of communication skills test, mathematical disposition questionnaire and mathematical learning motivation questionnaire. The results of the research are: (1) Mathematical disposition not significantly affect mathematical communication skills of High School students. (2) Mathematical learning motivation significantly affect communication skill of High School students. (3) Mathematical disposition and mathematical learning motivation together significantly affect communication skills of High School students. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a QA Mathematics 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/51350/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/51350  |z Link Metadata