PENGARUH MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL (PNS) DI PUSAT PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN BIDANG MESIN DAN TEKNIK INDUSTRI (PPPPTK BMTI) BANDUNG
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran mengenai pengaruh motivasi berprestasi terhadap produktivitas kerja pegawai negeri sipil di Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Bidang Mesin dan Teknik Industri (PPPPTK BMTI) Bandung. Dalam penelitian ini men...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2020-08-24.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran mengenai pengaruh motivasi berprestasi terhadap produktivitas kerja pegawai negeri sipil di Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Bidang Mesin dan Teknik Industri (PPPPTK BMTI) Bandung. Dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan angket tertutup yang disebarkan kepada 66 orang pegawai negeri sipil di PPPPTK BMTI Bandung sebagai sampel penelitian. Hipotesis yang diajukan adalah adanya pengaruh yang positif dan signifikan antara motivasi berprestasi (X) terhadap produktivitas kerja (Y) pegawai negeri sipil di PPPPTK BMTI Bandung. Hasil dari perhitungan Weight Mean Score (WMS), menunjukan bahwa motivasi berprestasi memeroleh nilai sebesar 3,36 yang termasuk kedalam kategori sangat tinggi dan produktivitas kerja memeroleh nilai sebesar 3,46 termasuk ke dalam kategori sangat tinggi. Untuk menguji hipotesis penelitian dilakukan beberapa tahap yaitu analisis korelasi antar variabel menggunakan Pearson Product Moment didapatkan hasil sebesar 0,821 yang menunjukan korelasi atau hubungan antar 2 variabel berada pada tingkat hubungan yang positif dan sangat kuat. Selanjutnya uji signifikansi dengan menggunakan uji-t diperoleh hasil thitung 11,495>ttabel 1,997 artinya bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara variabel X dan variabel Y. Pada hasil uji koefisien determinasi diperoleh hasil bahwa variabel X memengaruhi variabel Y sebesar 67,4%, dan sisanya dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini, sementara pada analisis regresi diperoleh persamaan Y ̂= 16,585 + 0,821X hal ini berarti jika ada kenaikan satu pada variabel Y maka akan diikuti kenaikan 0,821 pada variabel X. Kesimpulan dari penelitian ini adalah terdapat pengaruh yang signifikan dan positif antara motivasi berprestasi terhadap produktivitas kerja pegawai negeri sipil di PPPPTK BMTI Bandung. Kata Kunci : Motivasi Berprestasi, Produktivitas Kerja Pegawai ABSTRACT This research aims to obtain overview an effect of achievement motivation on the productivity of government employe in the center for teacher and education personel development of mechanical and industrial engineering Bandung. This research uses descriptive method with quantitative approach. Data collection techniques using a closed questionnaire that was distributed to 66 government employe in PPPPTK BMTI Bandung as a research sample. The hypothesis proposed is the exixtence of a positive and significant effect between achievement motivation (X) on the productivity (Y) of government employe in PPPPTK BMTI Bandung. Weight Means Score (WMS) calculation results show that achievement motivation scores of 3,36 are included in the very high category and work productivity get a value of 3,46 included in the very high category. To test the research hypothesis several steps were carried out, namely correlation analysis between variabels using Pearson Product Moment obtained a result of 0,821 wich showed the correlation of reliation between the 2 variables was at the level of a ppositive and very strong relation. Then the significance test using t test result obtained thitung 11,495>ttabel 1,997 means that there is a significant relation between the X variabel and the Y variable. The coefficient of determination test result obtained that the variable X affects the Y variable by 67,4% and the rest is influensced by other variables not examined in this research, while in the regression analysis obtained by (Y ) ̂= 16,585 + 0,821X equation this means that if there is an increase of one in the Y variable it will be followed by an increase of 0,821 in the X variable. The conclusion of this study is that there is a significant and positive influence between achievement motivation on the productivity of government employe in the center for teacher and education personel development of mechanical and industrial engineering Bandung. Keyword: Achievement Motivation, Employe Work Productivity |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/51672/1/S_ADP_1600357_Title.pdf http://repository.upi.edu/51672/2/S_ADP_1600357_Chapter1.pdf http://repository.upi.edu/51672/3/S_ADP_1600357_Chapter2.pdf http://repository.upi.edu/51672/4/S_ADP_1600357_Chapter3.pdf http://repository.upi.edu/51672/5/S_ADP_1600357_Chapter4.pdf http://repository.upi.edu/51672/6/S_ADP_1600357_Chapter5.pdf http://repository.upi.edu/51672/7/S_ADP_1600357_Appendix.pdf |