ANALISIS KELAYAKAN DESAIN PEMBELAJARAN KOLOID MENGGUNAKAN MODEL RADEC BERORIENTASI STEM UNTUK MENINGKATKAN KREATIVITAS DAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH

Tujuan penelitian ini adalah memperoleh desain pembelajaran koloid menggunakan model RADEC berorientasi STEM untuk meningkatkan kreativitas dan kemampuan pemecahan masalah. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif evaluatif dengan 5 langkah yaitu diawali dengan adanya masalah, menentukan j...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Aif Saiful Ma'ruf, - (Author)
Format: Book
Published: 2020-08-28.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_52328
042 |a dc 
100 1 0 |a Aif Saiful Ma'ruf, -  |e author 
245 0 0 |a ANALISIS KELAYAKAN DESAIN PEMBELAJARAN KOLOID MENGGUNAKAN MODEL RADEC BERORIENTASI STEM UNTUK MENINGKATKAN KREATIVITAS DAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH 
260 |c 2020-08-28. 
500 |a http://repository.upi.edu/52328/1/T_KIM_1803092_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/52328/2/T_KIM_1803092_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/52328/4/T_KIM_1803092_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/52328/3/T_KIM_1803092_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/52328/7/T_KIM_1803092_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/52328/5/T_KIM_1803092_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/52328/6/T_KIM_1803092_Appendix.pdf 
520 |a Tujuan penelitian ini adalah memperoleh desain pembelajaran koloid menggunakan model RADEC berorientasi STEM untuk meningkatkan kreativitas dan kemampuan pemecahan masalah. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif evaluatif dengan 5 langkah yaitu diawali dengan adanya masalah, menentukan jenis informasi yang diperlukan, menentukan prosedur pengumpulan data, menentukan prosedur pengolahan informasi atau data dan menarik kesimpulan penelitian. Penelitian ini melibatkan 2 orang observer untuk uji TCOF, 2 orang pakar dan 1 orang guru senior untuk uji kelayakan internal dan 9 orang siswa SMA kelas XI untuk uji kelayakan eksternal. Instrumen yang digunakan adalah TCOF, uji kelayakan desain pembelajaran koloid dan angket. Data yang diperoleh ditabulasi dan penafsiran skor uji kelayakan dan angket dikategorisasi menurut interprestasi skor Riduwan sedangkan penafsiran skor TCOF dikategorisasi menurut interprestasi skor Al Abdali & Al Balushi. Berdasarkan analisis TCOF, desain pembelajaran koloid menggunakan model RADEC berorientasi STEM terkategori tinggi untuk meningkatkan kreativitas dan kemampuan pemecahan masalah siswa. Berdasarkan uji kelayakan internal dan eksternal, desain pembelajaran ini sangat layak digunakan untuk meningkatkan kreativitas dan kemampuan pemecahan masalah. Kata Kunci: Desain Pembelajaran Koloid, Model RADEC, STEM, Kreativitas, Kemampuan Pemecahan Masalah. The purpose of this study is to obtain a colloidal learning design using the STEM-oriented RADEC model to improve creativity and problem solving skills. The research method used is descriptive evaluative with 5 steps, namely beginning with a problem, determining the type of information needed, determining data collection procedures, determining information or data processing procedures and drawing research conclusions. This study involved 2 observers for the TCOF test, 2 experts and 1 senior teacher for the internal feasibility test and 9 high school students in class XI for an external eligibility test. The instrument used was the TCOF, the feasibility test for the design of colloidal learning and questionnaires. The data obtained were tabulated and the interpretation of the feasibility and questionnaire scores were categorized according to the interpretation of Riduwan's scores while the interpretation of the TCOF scores was categorized according to the interpretation of the Al Abdali & Al Balushi scores. Based on the TCOF analysis, the design of colloidal learning uses the high categorized STEM-oriented RADEC model to enhance students' creativity and problem solving abilities. Based on internal and external feasibility tests, this learning design is very feasible to use to improve creativity and problem solving skills. Keywords: Colloidal Learning Design, RADEC Model, STEM, Creativity, Problem Solving Ability. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a QD Chemistry 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/52328/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/52328  |z Link Metadata