ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA PADA PENYELESAIAN SOAL CERITA MATERI PECAHAN BEMUATAN NILAI ISLAM ( Penelitian deskriptif kualitatif di Salah Satu SD Islam di Kecamatan Kotabaru Kabupaten Karawang Tahun Ajaran 2020/2021)

Berdasarkan hasil observasi peneliti terhadap salah satu sekolah dasar Islam terpadu di kecamatan Kotabaru kabupaten Karawang pelajaran Matematika masih dilakukan secara parsial tidak terintegrasi dengan nilai keislaman sehingga kurang memberikan kontribusi untuk tercapainya tujuan pendidikan Islam...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Septiyaniady, - (Author)
Format: Book
Published: 2020-08-27.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Berdasarkan hasil observasi peneliti terhadap salah satu sekolah dasar Islam terpadu di kecamatan Kotabaru kabupaten Karawang pelajaran Matematika masih dilakukan secara parsial tidak terintegrasi dengan nilai keislaman sehingga kurang memberikan kontribusi untuk tercapainya tujuan pendidikan Islam yakni diarahkan pada upaya merealisasikan pengabdian manusia kepada Allah, selain itu rata-rata nilai ulangan Matematika siswa kelas 4 masih cenderung rendah. Maka penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kemampuan pemecahan masalah matematis siswa tingkat sekolah dasar dan untuk mengetahui respon siswa terhadap soal cerita materi pecahan bernuansa Islami. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Subjek penelitian yang digunakan adalah sebanyak 6 orang siswa. Siswa diberikan 3 soal tes kemampuan pemecahan masalah non rutin bermuatan nilai Islam. Mayoritas siswa merasa soalnya cukup sulit akan tetapi seluruh siswa menyatakan senang termotivasi untuk melakukan amalan islami serta menyatakan bahwa tsaqafah keislaman bertambah. Dan untuk kemampuan pemecahan masalah, seluruh siswa termasuk kategori mampu pada indikator memahami masalah dan termasuk kategori belum mampu pada indikator yang lainnya. Based on the results of observations by researchers on one of the integrated Islamic elementary schools in Kotabaru sub-district, Karawang district, mathematics lessons are still partially carried out, not integrated with Islamic values, so that they do not contribute to the achievement of the goals of Islamic education, which is directed at realizing human service to Allah, besides that The average grade 4 students' math test scores still tend to be low. So this study aims to analyze the mathematical problem solving abilities of elementary school students and to find out students' responses to the Islamic nuanced fraction material story questions. This type of research is a descriptive study with a qualitative approach. The research subjects used were 6 students. Students are given 3 questions on non-routine problem solving abilities that contain Islamic values. The majority of students felt the problem was quite difficult, but all students said they were happy to be motivated to do Islamic practices and stated that Islamic tsaqafah increased. And for problem-solving abilities, all students are included in the category of being able to understand the problem indicator and in the poor category of other indicators.
Item Description:http://repository.upi.edu/52401/1/S_PGSD_1607993_Title.pdf
http://repository.upi.edu/52401/2/S_PGSD_1607993_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/52401/3/S_PGSD_1607993_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/52401/4/S_PGSD_1607993_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/52401/5/S_PGSD_1607993_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/52401/6/S_PGSD_1607993_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/52401/7/S_PGSD_1607993_Appendix.pdf