SINTESIS DAN KARAKTERISASI NANOPARTIKEL KITOSAN DENGAN METODE GELASI IONIK
Nanopartikel kitosan (NPCS) telah banyak diaplikasikan pada berbagai bidang seperti agen antimikroba, agen antitumor dan carrier obat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi optimum sintesis NPCS dengan metode gelasi ionik menggunakan tripolifosfat (TPP) sebagai counter-ion dan karakteris...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2020-08-28.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Nanopartikel kitosan (NPCS) telah banyak diaplikasikan pada berbagai bidang seperti agen antimikroba, agen antitumor dan carrier obat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi optimum sintesis NPCS dengan metode gelasi ionik menggunakan tripolifosfat (TPP) sebagai counter-ion dan karakterisasinya. NPCS disintesis dengan mereaksikan 10 mL CS dengan 3 mL TPP pada kondisi pH 3 - 4,5, rasio mol 0,02:1 - 0,1:1 dan kecepatan pengadukan 400 - 900 rpm. Massa molekul kitosan ditentukan dengan viskometer ostwald. Karakteristik NPCS dievaluasi dengan Particle Size Analyzer (PSA), Fourier Transform Infrared (FTIR), X-Ray Diffraction (XRD) dan Scanning Electron Microscopy (SEM). Dari hasil penelitian diketahui massa molekul (Mv) CS adalah 33.382 g/mol yang termasuk pada kitosan massa molekul rendah. Kondisi optimum ditentukan dari nilai turbiditas terendah. Kondisi optimum sintesis NPCS diperoleh pada pH 3,5, rasio komposisi CS/TPP (mol) 0,05:1 dan kecepatan pengadukan 700 rpm. Kondisi optimum diperoleh dari hasil pengujian nilai turbiditas terkecil. Ukuran NPCS rata-rata yang diperoleh pada kondisi optimum adalah 77,71 nm dengan bentuk morfologi menyerupai sferis seperti ditunjukan gambar SEM. Spektra FTIR dan difraktogram XRD mengkonfirmasi bahwa pembentukan NPCS didominasi melalui interaksi ionik antara CS dengan TPP. Chitosan nanoparticles (NPCS) has been widely applied in various area such as antimicrobial agent, antitumor agent and drugs delivery. This study aims to determine optimum conditions for NPCS synthesis throughout the ionic gelation method using tripolyphosphate (TPP) as counter-ions and its characteristics. NPCS synthesized by reacting 10 ml of chitosan (CS) and 3 ml of TPP at variation of pH 3 - 4.5, mole ratio 0.02:1 - 0.1:1, and mixing speed 400 - 900 rpm. The molecular mass (Mv) of CS was determined using viscometer Ostwald. Characteristics of synthesized NPCS were evaluated using Particle Size Analyzer (PSA), Fourier Transform Infrared (FTIR), X-Ray Diffraction (XRD) and Scanning Electron Microscopy (SEM). The results showed that CS has Mv 33,382.34 g/mol which is categorized as low molecular weight chitosan. The optimum conditions obtained from the lowest turbidity value. The optimum conditions for NPCS synthesis were at pH of 3.5, CS/TPP mole ratio of 0.05:1, and mixing speed of 700 rpm. The average particle size at optimum conditions was 77.71 nm with spherical like shape as shown by SEM image. The FTIR spectra and XRD diffractogram confirmed that the formation of NPCS was predominantly occurred through the ionic interaction between CS and TPP. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/52599/1/S_KIM_1604033_TITLE.pdf http://repository.upi.edu/52599/2/S_KIM_1604033_Chapter1.pdf http://repository.upi.edu/52599/3/S_KIM_1604033_Chapter2.pdf http://repository.upi.edu/52599/4/S_KIM_1604033_Chapter3.pdf http://repository.upi.edu/52599/5/S_KIM_1604033_Chapter4.pdf http://repository.upi.edu/52599/6/S_KIM_1604033_Chapter5.pdf http://repository.upi.edu/52599/7/S_KIM_1604033_Appendix.pdf |