PENGARUH IMPLEMENTASI MANAJEMEN PESERTA DIDIK TERHADAP PRESTASI BELAJAR DI SMA NEGERI 14 KOTA BANDUNG

ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh implementasi manajemen peseta didik terhadap prestasi belajar di SMA Negeri 14 Kota Bandung. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode deskriptif. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah 40 orang respo...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Vina Fitriyanti, - (Author)
Format: Book
Published: 2020-08-24.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_52700
042 |a dc 
100 1 0 |a Vina Fitriyanti, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH IMPLEMENTASI MANAJEMEN PESERTA DIDIK TERHADAP PRESTASI BELAJAR DI SMA NEGERI 14 KOTA BANDUNG 
260 |c 2020-08-24. 
500 |a http://repository.upi.edu/52700/1/S_ADP_1607151_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/52700/2/S_ADP_1607151_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/52700/3/S_ADP_1607151_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/52700/4/S_ADP_1607151_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/52700/5/S_ADP_1607151_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/52700/6/S_ADP_1607151_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/52700/7/S_ADP_1607151_Appendixx.pdf 
520 |a ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh implementasi manajemen peseta didik terhadap prestasi belajar di SMA Negeri 14 Kota Bandung. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode deskriptif. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah 40 orang responden yang merupakan guru-guru di SMA Negeri 14 Bandung dengan instrument penelitian kuesioner dan dokumentasi. Pengolahan data penelitian dilakukan menggunakan aplikasi statistic SPSS 24.0 for Windows dan Microsoft Excel. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pengaruh implementasi manajamen peserta didik terhadap prestasi belajar di SMA Negeri 14 Kota Bandung memiliki korelasi yang sangat lemah yaitu 0.132 dan koefisien korelasi yaitu sebesar 0.820 > 0,320 yang berarti Implementasi Manajemen Peserta Didik memiliki pengaruh yang tidak signifikan terhadap prestasi belajar di SMA Negeri 14 Kota Bandung. Kata Kunci : Manajemen Peserta Didik, Prestasi Belajar ABSTRACK The aims of this study is about to know the effect of implementatiton student management on learning achievement at SMA Negeri 14 Kota Bandung. The study uses quantitative approach with descriptive methods. The population and sample in this study were 40 respondents who were teachers at SMA Negeri 14 Kota Bandung with a questionnaire and documentation research instrument. Processing data in this study used stastical applications SPSS 24.0 for windows and Microsoft Excel. The result of this study indicate that the effect of implementation student management on learning achievement at SMA Negeri 14 Kota Bandung has very low correlation, namely 0.132 and the correlation coefficient is 0.820 > 0,320 which means that the implementation of student management has no significant effect on learning achievement in SMA Negeri 14 Kota Bandung. Keywords: Student Management, Learning Achievement 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HD28 Management. Industrial Management 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/52700/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/52700  |z Link Metadata