PENGARUH MEDIA KARTU KATA BERGAMBAR TERHADAP PENINGKATAN KONSENTRASI ANAK ATTENTION DEFICIT HYPERACTIVITY DISORDER DALAM MEMBACA
Subjek NF merupakan merupakan anak yang mengalami gangguan pemusatan perhatian yang seringkali ditemui pada anak. Gangguan Hiperkinetik adalah gangguan pada anak yang timbul pada masa perkembangan dini (sebelum berusia tujuh tahun) dengan ciri utama tidak mampu memusatkan perhatian, hiperaktif dan i...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2013-08-23.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_5370 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Sa'adah, Anngi Euis Siti |e author |
245 | 0 | 0 | |a PENGARUH MEDIA KARTU KATA BERGAMBAR TERHADAP PENINGKATAN KONSENTRASI ANAK ATTENTION DEFICIT HYPERACTIVITY DISORDER DALAM MEMBACA |
260 | |c 2013-08-23. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5370/1/S_PLB_0607105_Title.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5370/2/S_PLB_0607105_Abstract.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5370/3/S_PLB_0607105_Table_of_Content.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5370/4/S_PLB_0607105_Chapter1.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5370/5/S_PLB_0607105_Chapter2.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5370/6/S_PLB_0607105_Chapter3.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5370/7/S_PLB_0607105_Chapter4.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5370/8/S_PLB_0607105_Chapter5.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5370/9/S_PLB_0607105_Biblography.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/5370/10/S_PLB_0607105_Appendix.pdf | ||
520 | |a Subjek NF merupakan merupakan anak yang mengalami gangguan pemusatan perhatian yang seringkali ditemui pada anak. Gangguan Hiperkinetik adalah gangguan pada anak yang timbul pada masa perkembangan dini (sebelum berusia tujuh tahun) dengan ciri utama tidak mampu memusatkan perhatian, hiperaktif dan impulsif. Dengan kata lain, ia tidak bisa diam dalam waktu lama dan mudah teralihkan perhatiannya terhadap suara yang berada disekitarnya. Gangguan ADHD ini tentunya menggangu bahkan menghambat proses kegiatan belajar mengajar, sehingga guru sulit untuk mencapai tujuan pengajaran yang telah direncanakan. Hambatan ini mengakibatkan kemampuan konsentrasinya terganggu. Subjek membutuhkan waktu yang sangat lama untuk bisa berkonsentrasi . Membaca merupakan hal yang cukup sulit untuk dipelajari subjek. Maka untuk dapat membaca permulaan, subjek memerlukan metode yang sesuai. Salah satu upaya yang dapat dilakukan yaitu dengan menggunakan media kartu kata bergambar dalm pembelajaran. Metode penelitian yang digunakan adalah eksperimen Single Subject Research dengan desain A-B-A. Teknik pengumpulan data menggunakan tes lisan. Teknik analisis data menggunakan statistik deskiptif dan ditampilkan dalam bentuk grafik. Komponen-komponen yang dianalisis meliputi analisis dalam kondisi dan antar kondisi. Hasil penelitian menunjukkan kemampuan subjek NF dalam konsentrasi membaca persentase mean level kemampuan subjek NF yaitu pada fase baseline-1 (A-1) adalah sebesar 27,5%, meningkat pada saat fase intervensi (B) sebesar 41,125%, dan meningkat lagi pada saat fasebaseline-2 (A-2) sebesar 42%(hasil tersebut menunjukkan adanya perubahan positif yaitu perubahan terhadap kemampuan konsentrasi dalam membaca permulaan. Maka dapat disimpulkan bahwa pemberian intervensi media kartu kata bergambar dapat meningkatkan kemampuan konsentrasi dalam membaca pada subjek NF. Penelitian ini diharapkan dapat menjadi masukan bagi para pendidik untuk dapat menjadikan media kartu kata bergambar sebagai salah satu alternatif media pembelajaran bagi anak ADHD. Kata kunci : Attention Deficit Hyperaktivity Disorder (ADHD), membaca permulaan,media kartu kata bergambar. Abstract NF is the subject of a child with attention deficit disorder are often found in children . Hyperkinetic disorders in children is a disorder that arises during early development ( before the age of seven years ) with primary characteristic is not able to focus , hyperactivity and impulsivity . In other words , he can not sit still for a long time and easily distracted to sounds that are around . ADHD is certainly interfere with or impede the process of learning , so that teachers teaching is difficult to achieve the planned objectives . These barriers lead to impaired concentration ability . Subject requires a very long time to be able to concentrate . Reading is hard enough to learn the subject . So to be able to read the beginning , the subject requires a suitable method . One effort to do that is by using a media card picture word learning preformance . The method used is the Single Subject Research experiments with ABA design . Data collection techniques using oral tests . Using statistical data analysis techniques deskiptif and displayed in graphical form . The components are analyzed include the analysis and inter- state conditions. The results show the ability of NF subjects in the mean percentage concentration level reading ability is subject to the phase baseline NF - 1 ( A - 1 ) amounted to 27.5 % , increased during the intervention phase ( B ) of 41.125 % , and increased again during fasebaseline - 2 ( A - 2 ) by 42 % ( these results indicate a positive change is a change in the concentration of the ability to read the beginning . then it can be concluded that the administration of said picture card media interventions can improve concentration in reading on the subject of NF . study is expected can be input for educators to be able to make a picture says a media card as an alternative medium of learning for children with ADHD. Key words : Attention Deficit Hyperaktivity Disorder (ADHD), beginning of reading, the words card media. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a Pendidikan Luar Biasa | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/5370/ | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu | |
856 | |u https://repository.upi.edu/5370 |z Link Metadata |