PENGEMBANGAN BAHAN AJAR MATEMATIKA MATERI LUAS PERSEGI BERDASARKAN ANALISIS LEARNING TRAJECTORY SISWA

Penelitian ini dilatarbelakangi rendahnya pemahaman konsep pada pembelajaran matematika materi bangun datar luas persegi. Dan minimnya bahan ajar sehingga siswa merasa sulit untuk memahami suatu materi bagi siswa yang tidak paham, karena untuk memahami konsep pada matematika siswa membutuhkan sumber...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Dede Fitriani, - (Author)
Format: Book
Published: 2020-08-24.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini dilatarbelakangi rendahnya pemahaman konsep pada pembelajaran matematika materi bangun datar luas persegi. Dan minimnya bahan ajar sehingga siswa merasa sulit untuk memahami suatu materi bagi siswa yang tidak paham, karena untuk memahami konsep pada matematika siswa membutuhkan sumber belajar yang sesuai dengan alur berpikir siswa. Oleh karena itu, dibutuhkan adanya bahan ajar berdasarkan analisis learning trajectory siswa ini dapat membantu siswa dalam memahami konsep materi melalui berbagain tahapan kegiatan yang terdapat dalam bahan ajar. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan produk bahan ajar berdasarkan analisis learning trajectory pada materi luas persegi dan mendeskripsikan proses pengembangan bahan ajar luas persegi berdasarkan learning trajectory siswa. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Design and Development (D&D) atau desain & pengembangan. Penelitian ini menggunakan prosedur penelitian berdasarkan pendapat Peffers yang memiliki 6 tahapan prosedur rancangan pengembangannya. Subyek penilaian produk untuk kelayakan bahan ajar terbatas pada 3 para ahli antara lain ahli materi, ahli desain, dan ahli pembelajaran matematika kelas IV. Hasil dari penelitian dan pengembangan bahan ajar luas persegi berdasarkan analisis learning trajectroy sudah memenuhi kriteria dan telah dinyatakan valid oleh para ahli sehingga layak untuk digunakan. Kata Kunci: Bahan Ajar, Learning Trajectory, Luas Persegi. DEVELOPMENT OF SQUARE MATERIAL TEACHING MATERIALS BASED ON STUDENT LEARNING TRAJECTORY ANALYSIS By Dede Fitriani 1600778 ABSTRACT This research is motivated by the low conceptual understanding of mathematics learning material with square area flat shapes. And the lack of teaching materials so that students find it difficult to understand material for students who do not understand, because to understand concepts in mathematics students need learning resources that are in accordance with the flow of students' thinking. Therefore, it is necessary to have teaching materials based on the analysis of student learning trajectories that can help students understand the concept of the material through the various stages of activities contained in the teaching material. This study aims to produce teaching material products based on the analysis of the learning trajectory on the square area material and to describe the process of developing teaching materials with a square area based on the student's learning trajectory. The research method used in this research is Design and Development (D&D) or design & development. This study uses a research procedure based on Peffers' opinion which has 6 stages of its development design procedure. The subject of product assessment for the feasibility of teaching materials is limited to 3 experts, namely material experts, design experts, and fourth grade mathematics learning experts. The results of the research and development of teaching materials with a square area based on the learning trajectory analysis have met the criteria and have been declared valid by experts so that they are suitable for use. Keyword : Teaching Materials, Learning Trajectory, Square Area
Item Description:http://repository.upi.edu/55552/6/S_PGSD_1600778_Title.pdf
http://repository.upi.edu/55552/1/S_PGSD_1600778_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/55552/4/S_PGSD_1600778_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/55552/2/S_PGSD_1600778_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/55552/3/S_PGSD_1600778_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/55552/7/S_PGSD_1600778_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/55552/5/S_PGSD_1600778_Appendix.pdf