PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PENGELOLA SISTEM INFORMASI MELALUI ORGANISASI PEMBELAJARAN BERBASIS BELAJAR MANDIRI

Manajemen Sumber Daya Manusia (SDM) memegang peranan penting dalam mengembangkan kualitas manusia untuk meningkatkan produktifitas organisasi dengan cara yang strategis, etis dan bertanggung jawab.Fungsi manajemen Sumber Daya Manusia bertanggung jawab untuk memaksimalkan produktifitas, kualitas kehi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Adjat Sudradjat, - (Author)
Format: Book
Published: 2013-01-10.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_55658
042 |a dc 
100 1 0 |a Adjat Sudradjat, -  |e author 
245 0 0 |a PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PENGELOLA SISTEM INFORMASI MELALUI ORGANISASI PEMBELAJARAN BERBASIS BELAJAR MANDIRI 
260 |c 2013-01-10. 
500 |a http://repository.upi.edu/55658/1/D_ADPEND_979821_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/55658/3/D_ADPEND_979821_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/55658/2/D_ADPEND_979821_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/55658/6/D_ADPEND_979821_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/55658/4/D_ADPEND_979821_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/55658/5/D_ADPEND_979821_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/55658/7/D_ADPEND_979821_bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/55658/8/D_ADPEND_979821_appendix.pdf 
520 |a Manajemen Sumber Daya Manusia (SDM) memegang peranan penting dalam mengembangkan kualitas manusia untuk meningkatkan produktifitas organisasi dengan cara yang strategis, etis dan bertanggung jawab.Fungsi manajemen Sumber Daya Manusia bertanggung jawab untuk memaksimalkan produktifitas, kualitas kehidupan keija dan keuntungan melalui pengelolaan SDM yang lebih baik.Manajemen SDM berkaitan dengan enam ruang lingkup utama yaitu : Stafing, Penempatan, Pengembangan, Pelatihan, Penyesuaian, dan Manajemen Perubahan.Penelitian ini ingin mengkaji pelaksanaan pengembangan SDM BPID Bandung melalui diklat kedinasan serta mengkaji kemungkinan pengembangan SDM melalui Organisasi Pembelajar Berbasis Belajar MandiriPenelitian ini menggunakan metoda kualitatif yang melakukan pendekatan pada fokus masalah perilaku sosial dalam setmg alam di BPID didasarkan pada apa yang terjadi sehari-hari di kantor.Hasil penelitian ternyata bahwa diklat dinas terpadu di BPID banyak memuat materi administrasi umum pemerintahan dan pembangunan serta kurang mengkaji materi ilmu komunikasi dan informasi, sehingga kurang efektif.Berdasarkan hasil penelitian akan direkomendasikan peningkatan latihan di BPID melalui diklat dinas terpadu dan melalui Organisasi Pembelajar Berbasis Belajar Mandiri 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/55658/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/55658  |z Link Metadata