PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL DI SEKOLAH DASAR : Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas IV Materi Hubungan Antara Makhluk hidup dan Lingkungannya di SDN Pabuaran II Kecamatan Pabuaran Kabupaten Subang Tahun Ajaran 2012/2013

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh hasil observasi awal yang dilakukan oleh peneliti bahwa hasil belajar siswa kelas IV SDN Pabuaran II pada pembelajaran IPA sangat rendah. Hal ini disebabkan karena guru masih menggunakan metode konvensional dan ketidak tersediaanya media pembelajaran yang menyeba...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Agustini, Diah Sri (Author)
Format: Book
Published: 2013-07-02.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_5771
042 |a dc 
100 1 0 |a Agustini, Diah Sri   |e author 
245 0 0 |a PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL DI SEKOLAH DASAR : Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas IV Materi Hubungan Antara Makhluk hidup dan Lingkungannya di SDN Pabuaran II Kecamatan Pabuaran Kabupaten Subang Tahun Ajaran 2012/2013  
260 |c 2013-07-02. 
500 |a http://repository.upi.edu/5771/1/s_pwk_0810559_title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5771/2/s_pwk_0810559_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5771/3/s_pwk_0810559_abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5771/5/s_pwk_0810559_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5771/4/s_pwk_0810559_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5771/6/s_pwk_0810559_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5771/7/s_pwk_0810559_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5771/8/s_pwk_0810559_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5771/9/s_pwk_0810559_bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/5771/10/s_pwk_0810559_appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini dilatarbelakangi oleh hasil observasi awal yang dilakukan oleh peneliti bahwa hasil belajar siswa kelas IV SDN Pabuaran II pada pembelajaran IPA sangat rendah. Hal ini disebabkan karena guru masih menggunakan metode konvensional dan ketidak tersediaanya media pembelajaran yang menyebabkan siswa kurang aktif dalam proses pembelajaran. Berdasarkan latar belakang di atas, munculah beberapa permasalahan, yaitu Bagaiamana hasil belajar siswa Kelas IV SDN Pabuaran II Subang pada pembelajaran IPA materi Hubungan antara Makhluk Hidup dan Lingkungan sebelum menerapkan pendekatan kontekstual dapat terpenuhi KKM Bagaimanakah Aktivitas siswa dalam proses pembelajaran IPA materi Hubungan antara Makhluk hidup dan Lingkungannya dengan menerapkan pendekatan kontekstual?, Bagaimana hasil belajar siswa Kelas IV SDN Pabuaran II Subang pada pembelajaran IPA pada materi Hubungan antara Makhluk Hidup dan Lingkungannya setelah menerapkan pendekatan kontekstual dapat terpenuhi KKM ?. Metode penelitian yang digunakan adalah Pelitian Tindakan Kelas Model Spiral Kemmis dan Mc.Taggart yang merupakan suatu cara untuk memperbaiki kinerja guru dengan meningkatkan rasionalitas dan pemahaman siswa terhadap materi yang diajarkan guru. Dalam pelaksanaannya terdiri dari pra siklus, siklus satu, dan siklus dua. Instrument yang dipakai yaitu lembar evaluasi, Lembar Kerja Siswa, data observasi siswa, dan data observasi guru. Penelitian tindakan kelas yang dilaksanaan di kelas IV SDN Pabuaran II dikatakan berhasil. Terlihat adanya peningkatan disetiap siklus. siklus pertama dengan rata-rata 60,4 atau sekitar 36,00% dari 50 siswa yang dijadikan sempel. Pada siklus kedua mengalami peningkatan dengan rata-rata 69,6 atau sekitar 44,00%, dan pada siklus ketiga mengalami peningkatan yang sangat signifikan dengan rata-rata 80,8 atau sekitar 90,00%. Aktivitas siswa pada siklus I nilai cukup 3 atau (19%), nilai baik 13 atau (81%). Sedangkan pada siklus II nilai sangat baik 15 atau (94%) dan nilai baik 1 atau (6%). Berdasarkan uraian tersebut dapat disimpulkan bahwa pendekatan Contextual Teaching and Learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada pembelajaran IPA dan dapat dijadikan pendekatan yang dapat membantu guru dalam memeprbaiki dan meningkatkan hasil belajar siswa secara optimal. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a UPI Kampus Purwakarta 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/5771/ 
787 0 |n http://upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/5771  |z Link Metadata