PENGARUH PENGGUNAAN APLIKASI BIMBINGAN BELAJAR ONLINE TERHADAP KEPERCAYAAN SISWA PADA KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DI KOTA BANDUNG (Studi Deskriptif pada Siswa SMA Negeri di Kota Bandung)
Penelitian didasari oleh kemajuan teknologi dan informasi terutama dalam bidang pendidikan di era digital. Proses belajar dan pembelajaran terkadang menimbulkan beberapa permasalahan yang berhubungan dengan proses belajar itu sendiri, bimbingan belajar online merupakan sebuah inovasi di era digital...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2020-12-29.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian didasari oleh kemajuan teknologi dan informasi terutama dalam bidang pendidikan di era digital. Proses belajar dan pembelajaran terkadang menimbulkan beberapa permasalahan yang berhubungan dengan proses belajar itu sendiri, bimbingan belajar online merupakan sebuah inovasi di era digital saat ini untuk membantu proses belajar siswa sesuai yang diharpkan dan saat ini bimbingan belajar online sangat digandrungi oleh siswa. Dampak dari adanya sebuah bimbingan belajar online adalah adanya peubahan paradigma siwa terhadap guru. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan aplikasi bimbel online terhadap kepercayaan peserta didik pada kompetesi profesional guru. Pendekatan penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan rancangan penelitian bersifat deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa SMA Negeri Kota Bandung. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah random sampling, sehingga jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah berjumlah 97 siswa SMA yang mengikuti bimbingan belajar online di Kota Bandung. Hasil penelitian ini adalah 1). Terdapat empat faktor siswa menggunakan aplikasi bimbingan belajar online yaitu peningkatan prestasi, fleksibel, keterjangkauan, dan metode belajar. 2). Siswa mempercayai kompetensi profesional guru. 3). Ada pengaruh penggunaan aplikasi bimbingan belajar online terhadap kepercayan pada kompetensi profesional guru. Kata Kunci: Bimbingan Belajar Online, Era Digital, Kompetensi Profesional Guru |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/59549/1/S_SOS_1605840_Title.pdf http://repository.upi.edu/59549/2/S_SOS_1605840_Chapter1.pdf http://repository.upi.edu/59549/3/S_SOS_1605840_Chapter2.pdf http://repository.upi.edu/59549/4/S_SOS_1605840_Chapter3.pdf http://repository.upi.edu/59549/5/S_SOS_1605840_Chapter4.pdf http://repository.upi.edu/59549/6/S_SOS_1605840_Chapter5.pdf http://repository.upi.edu/59549/7/S_SOS_1605840_Appendix.pdf |