PERBANDINGAN POLA MAKAN DAN GAYA HIDUP AKTIF SISWA BERDASARKAN GENDER PADA ERA COVID-19

Penelitian ini dilakukan di Kabupaten Garut selama 1 minggu dengan tujuan untuk memperoleh hasil temuan mengenai perbedaan pola makan dan gaya hidup aktif siswa berdasarkan gender pada era covid-19. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kausal komparatif dengan pendekatan kuan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Efriana Triani Suganda, - (Author)
Format: Book
Published: 2020-12-29.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_60818
042 |a dc 
100 1 0 |a Efriana Triani Suganda, -  |e author 
245 0 0 |a PERBANDINGAN POLA MAKAN DAN GAYA HIDUP AKTIF SISWA BERDASARKAN GENDER PADA ERA COVID-19 
260 |c 2020-12-29. 
500 |a http://repository.upi.edu/60818/7/S_IKOR_1704697_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/60818/2/S_IKOR_1704697_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/60818/3/S_IKOR_1704697_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/60818/4/S_IKOR_1704697_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/60818/5/S_IKOR_1704697_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/60818/6/S_IKOR_1704697_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/60818/1/S_IKOR_1704697_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini dilakukan di Kabupaten Garut selama 1 minggu dengan tujuan untuk memperoleh hasil temuan mengenai perbedaan pola makan dan gaya hidup aktif siswa berdasarkan gender pada era covid-19. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kausal komparatif dengan pendekatan kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 456 siswa di wilayah Kabupaten Garut dan pengambilan sampel menggunakan teknik random sampling. Instrumen yang digunakan pada penelitian ini adalah kuesioner Eating Habits and Lifestyle Changes (EHLC) yang telah diadaptasi ke kebiasaan makan dan gaya hidup yang relevan di Indonesia. Setelah itu hasil data penelitian dianalisis menggunakan tes non-parametrik 2-independent sample t-test dengan aplikasi komputer IBM SPSS versi 25 karena data berdistribusi tidak normal. Hasil analisis menunjukan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara kepatuhan pola makan siswa laki-laki dan perempuan di wilayah Kabupaten Garut. Pada penelitian ini didapatkan bahwa 59,9% sampel siswa di Kabupaten Garut memiliki kepatuhan pola makan yang cukup pada tingkat kepatuhan pola makan sedang. Sedangkan untuk gaya hidup aktif terdapat perbedaan yang signifikan antara gaya hidup aktif siswa laki-laki dan perempuan di 6 item (merokok sebelum pandemi, merokok di masa pandemi, jam tidur saat pandemi, volume olahraga, volume olahraga dirumah saat pandemi, dan kenaikan berat badan saat pandemi) dengan nilai lebih kecil dari 0.05, sedangkan 5 item lainnya tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara gaya hidup aktif siswa laki-laki dan perempuan dengan nilai lebih besar dari 0.05. Kata Kunci : Pola makan, Gaya hidup aktif, Gender, Covid-19, EHLC COVID-19. This study was conducted in Garut Regency for 1 week with the aim to obtain findings on differences in diet and active lifestyle of students based on gender in the covid-19 era. The research method used in this research is comparative to quantitative approach. Samples in this study as many as 456 students in garut regency and sampling using random sampling techniques. The instruments used in this study were Eating Habits and Lifestyle Changes (EHLC) questionnaires that have been adapted to relevant eating habits and lifestyles in Indonesia. After that, the results of the research data were analyzed using non-parametric test 2-independent sample t-test with IBM SPSS computer application version 25 because the distributed data is not normal. The results of the analysis showed that there are significant differences between the dietary compliance of male and female students in garut regency. In this study, it was found that 59.9% of student samples in Garut district had sufficient dietary compliance at moderate dietary compliance level. As for the active lifestyle there is asignificant difference between the active lifestyle of male and female students in 6 items (smoking before the pandemic, smoking during thepandemic, hours of sleep during the pandemic, volumeof exercise, home during the pandemic, and weight gain during the pandemic) with a value less than 0.05, while the other 5 items there is no significant difference between the active lifestyle of male and female students with a value greater than 0.05. Keywords: Diet, Active lifestyle, Gender, Covid-19, EHLC COVID-19. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a SK Hunting sports 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/60818/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/60818  |z Link Metadata