MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA MATEMATIKA MELALUI PENERAPAN PENDEKATAN PEMECAHAN MASALAH DI KELAS VI SDN 2 CISAUHEUN

Model pembelajaran pendekatan pemecahan masalah adalah model pembelajaran yang berfokus pada keterlibatan siswa dalam kegiatan pemecahan masalah dan tugas-tugas bermakna, memberi peluang siswa bekerja secara mandiri untuk menghasilkan sesuatu yang bermanfaat bagi dirinya. Penelitian ini bertujuan un...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Wulan Purnama, - (Author)
Format: Book
Published: 2010-06-28.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Model pembelajaran pendekatan pemecahan masalah adalah model pembelajaran yang berfokus pada keterlibatan siswa dalam kegiatan pemecahan masalah dan tugas-tugas bermakna, memberi peluang siswa bekerja secara mandiri untuk menghasilkan sesuatu yang bermanfaat bagi dirinya. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan menyelesaikan soal cerita matematika, hasil belajar dan aktivitas guru dan siswa. Penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam 2 siklus. Instrumen yang digunakan berupa LKS, tes siklus 1, tes siklus 2, lembar observasi, angket, dan pedoman wawancara. Hasil dari pelaksanaan PTK ini adalah terjadinya peningkatan kemampuan menyelesaikan soal cerita matematika siswa dari siklus pertama ke siklus berikutnya. Peningkatan kemampuan menyelesaikan soal cerita ditunjukkan dengan perubahan skor dan perubahan rata-rata skor siswa dari suatu siklus ke siklus berikutnya. Selain itu peningkatan kemampuan menyelesaikan soal cerita siswa dapat juga dilihat dari rata-rata gain yang dinormalisasi sebesar 0,33 untuk siklus I ke siklus II. Selain kemampuan menyelesaikan soal cerita matematika, siswa juga menunjukkan respon positif terhadap model pembelajaran pendekatan pemecahan masalah terlihat dari hasil angket yang pada umumnya (63,4%) siswa memberikan respon yang positif.
Item Description:http://repository.upi.edu/61528/1/s_pgsd_0806584_table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/61528/2/s_pgsd_0806584_chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/61528/6/s_pgsd_0806584_chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/61528/3/s_pgsd_0806584_chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/61528/7/s_pgsd_0806584_chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/61528/4/s_pgsd_0806584_chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/61528/5/s_pgsd_0806584_bibliography.pdf