UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA MELALUI PENGGUNAAN PEDOMAN MEMBACA

Penelitian ini dilatar belakangi oleh hasil kajian dan pengamatan langsung di kelas VB SDN I Lembang Kabupaten Bandung Barat yang menunjukkan bahwa minat membaca siswa dan kemampuan membaca pemahaman siswa khususnya pada mata pelajaran IPA sangat rendah. Sehingga prestasi hasil belajarnya pun kurang...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Asep Saefudin, - (Author)
Format: Book
Published: 2008-06-10.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_61628
042 |a dc 
100 1 0 |a Asep Saefudin, -  |e author 
245 0 0 |a UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA MELALUI PENGGUNAAN PEDOMAN MEMBACA 
260 |c 2008-06-10. 
500 |a http://repository.upi.edu/61628/1/s_pgsd_0603948_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/61628/2/s_pgsd_0603948_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/61628/6/s_pgsd_0603948_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/61628/3/s_pgsd_0603948_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/61628/7/s_pgsd_0603948_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/61628/4/s_pgsd_0603948_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/61628/5/s_pgsd_0603948_bibliografy.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/61628/8/s_pgsd_0603948_appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini dilatar belakangi oleh hasil kajian dan pengamatan langsung di kelas VB SDN I Lembang Kabupaten Bandung Barat yang menunjukkan bahwa minat membaca siswa dan kemampuan membaca pemahaman siswa khususnya pada mata pelajaran IPA sangat rendah. Sehingga prestasi hasil belajarnya pun kurang memuaskan. Dari 32 siswa yang ada di kelas VB ini hanya ada 11 siswa atau 34,4 % yang gemar membaca buku pelajaran IPA dan hasil belajar IPA nya pun kurang memuaskan. Metode penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilakukan dalam tiga siklus tindakan. Tiap siklus terdiri dari empat kegiatan yaitu: perencanaan pelaksanaan tindakan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Penerapan metode penelitian tindakan kelas bertujuan untuk meningkatkan hasil dan proses pembelajaran siswa Subjek penelitian sebanyak 32 siswa, 18 orang siswa laki-laki dan 14 orang siswa perempuan. Instrumen yang digunakan adalah pretes, postes, angket, catatan lapangan, dan dokumentasi. Hasil penelitian dengan menggunakan pedoman membaca ini cukup meningkatkan hasil belajar aspek kognitif siswa. Hal ini ditunjukkan dari hasil penelitian pada siklus I yang memperoleh rata-rata nilai sebesar 77,65 menjadi 79,21 pada siklus II dan 85,17 pada siklus III. Disamping itu penggunaan pedoman membaca juga dapat membantu siswa melalui apa mereka akan membaca IPA, membantu memonitor pengertian sementara pembacaan siswa, juga membantu siswa untuk mengikuti titik utama dari pembacaan dan memahami pokok pikiran dari satu teks sehingga siswa sudah memiliki kemampuan awal terkait materi IPA yang akan diajarkan gurunya nanti. Hal ini pula jika siswa sudah memiliki kemampuan awal terkait materi pelajaran IPA yang akan diberikan nanti, kemampuan membaca pemahaman IPA dapat ditingkatkan. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/61628/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/61628  |z Link Metadata