PENERAPAN PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA TENTANG KONSEP BANGUN RUANG
Judul penelitian ini yaitu "Penerapan Pendekatan Matematika Realistik Untuk Meningkatkan Pemahaman Siswa Tentang Konsep Bangun Ruang". Pendekatan Matematik Realistik merupakan suatu strategi pembelajaran yang dimulai dengan menghadapkan siswa dengan masalah yang real ( nyata ) dan dipecahk...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2010-07-01.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Judul penelitian ini yaitu "Penerapan Pendekatan Matematika Realistik Untuk Meningkatkan Pemahaman Siswa Tentang Konsep Bangun Ruang". Pendekatan Matematik Realistik merupakan suatu strategi pembelajaran yang dimulai dengan menghadapkan siswa dengan masalah yang real ( nyata ) dan dipecahkan dengan menggunakan cara yang real ( masuk diakal ). Pendekatan ini tidak memaksakan siswa dan bukan suatu bentuk yang baku ,melainkan suatu cara dengan mengacu kepada masalah yang dihadapi kemudian mencoba menyelesaikannya tanpa ada suatu standarisasi tetapi tidak keluar dari koridor. Dalam penelitian ini digunakan metode Penelitian Tindakan Kelas dengan subyek siswa kelas V SDN Nagrak 03 kecamatan Gunungputri kabupaten Bogor. Jumlah siswa 42 orang dan semua siswa ikut aktif selama penelitian berlangsung, tidak ada siswa yang absen. yaitu terdiri dari 22 siswa laki-laki dan 18 siswa perempuan. PTKyang dilakukan meliputi dua siklus dengan 2 kompetensi dasar. Instrumen yang digunakan untuk mengumpulkn data dalam penelitian ini ada dua yaitu instrumen pembelajaran dan instrumen pengumpulan data. Berdasarkan hasil analisis dari hasil tes yang dilakukan pada akhir pembelajaran setiap siklus hasil tes mengalami peningkatan yang positif dari sebelumnya. Hal ini terlihat dari hasil tes siswa yang memiliki kreativitas tinggi dengan nilai rata-rata pada siklus I 5,7% pada siklus II 6,6% Dari jawaban angket lebih dari setengah siswa menyataka sangat setuju menggunakan pendekatan Matematika Realistik, mereka lebih mudah mengerjakan soal karena berhubungan dengan kehidupan sehari-hari. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/61731/1/S_PGSD_0806387_Table_of_content.pdf http://repository.upi.edu/61731/2/S_PGSD_0806387_Chapter1.pdf http://repository.upi.edu/61731/4/S_PGSD_0806387_Chapter2.pdf http://repository.upi.edu/61731/3/S_PGSD_0806387_Chapter3.pdf http://repository.upi.edu/61731/8/S_PGSD_0806387_Chapter4.pdf http://repository.upi.edu/61731/6/S_PGSD_0806387_Chapter5.pdf http://repository.upi.edu/61731/5/S_PGSD_0806387_Bibliography.pdf http://repository.upi.edu/61731/7/S_PGSD_0806387_Appendix.pdf |