PROGRAM BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN PENDEKATAN BIMBINGAN PERKEMBANGAN UNTUK MENINGKATKAN PENYESUSIAN DIRI MAHASISWA DALAM PERSIAPAN PERNIKAHAN PADA MAHASISWA JENJANG STRATA I JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA DI INSTITUT TEKNOLOGI HARAPAN BANGSA, BANDUNG TAHUN AKADEMIK 2010/2011
Penelitian bertujuan menghasilkan program bimbingan kelompok dengan pendekatan bimbingan dan konseling perkembangan meningkatkan penyesuaian diri mahasiswa dalam persiapan pernikahan. Metode penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan non-equivalent control group design. Data dikumpulkan de...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2013-02-14.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian bertujuan menghasilkan program bimbingan kelompok dengan pendekatan bimbingan dan konseling perkembangan meningkatkan penyesuaian diri mahasiswa dalam persiapan pernikahan. Metode penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan non-equivalent control group design. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner penyesuaian diri mahasiswa dalam persiapan pernikahan. Temuan penelitian menunjukkan skor kelompok eskperimen lebih meningkat daripada kelompok kontrol. Dengan demikian, program bimbingan kelompok dengan pendekatan bimbingan perkembangan efektif untuk meningkatkan penyesuaian diri mahasiswa dalam persiapan pernikahan. Direkomendasikan kepada pihak ITHB agar pelaksanaan bimbingan dan konseling disesuaikan dengan kebutuhan mahasiswa, tugas-tugas perkembangan, prinsip-prinsip, strategi dan teknik bimbingan dan konseling. Kata Kunci: Program bimbingan kelompok, pendekatan bimbingan dan konseling perkembangan, penyesuaian diri dalam persiapan pernikahan The Research was purposed to produce program of group guidance by using developmental guidance approach to improve students' personal adjustmen prepare to get married. Study quantitative approach method quase experiemnt was used non-equivalent control group design used. The data were collected by questioner students' personal adjustmen in prepare to get marreid. Based on invention of research, experiment group was more increase scores than control group. it concluded that the program of group guidance with development guidance and counseling approach is effective to improve students' personal adjustmen prepare to get married. Recommended to the ITHB especially counselor to start implementation program in activiti group guidance and counseling. Based on need assignment, developmental task, principles, strategy and method of guidance and counseling. Key words: program of group guidance by using developmental guidance and Counseling approach to improve students' personal adjustmen prepare to get married. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/6187/1/T_BP_1009453_Title.pdf http://repository.upi.edu/6187/2/T_BP_1009453_Abstract.pdf http://repository.upi.edu/6187/3/T_BP_1009453_Table%20of%20Content.pdf http://repository.upi.edu/6187/4/T_BP_1009453_Chapter1.pdf http://repository.upi.edu/6187/5/T_BP_1009453_Chapter2.pdf http://repository.upi.edu/6187/6/T_BP_1009453_Chapter3.pdf http://repository.upi.edu/6187/7/T_BP_1009453_Chapter4.pdf http://repository.upi.edu/6187/8/T_BP_1009453_Chapter5.pdf http://repository.upi.edu/6187/9/T_BP_1009453_Bibliography.pdf http://repository.upi.edu/6187/10/T_BP_1009453_Appendix.pdf |